Kubu Raya

Gubernur Kalbar Serahkan Remisi 1.645 Narapidana Pada HUT RI 71

Kubu Raya-Upacara Penyerahan Remisi Rabu, 17 Agustus 2016. Kepada Warga Binaan Pemasyarakatan se-Kalimantan Barat Dalam Rangka HUT Proklamasi Kemerdekaan RI ke-71 yang dilangsungkan di halaman upacara Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Pontianak dengan Inspektur Upacara Gubernur Provinsi Kalimantan Barat Cornelis, dalam upacara tersebut, selain Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM …

Read More »

Polemik Pembangunan SMPN 18, Kades Jeruju Besar Anggap Minim Sosialisasi

Kubu Raya-Polemik pembangunan SMP Negeri 18 di Desa Jeruju Besar, Kecamatan Sungai Kakap terus menuai masalah. Berbagai tudingan dan prasangka buruk bertebaran di mana-mana. Sosialisasinya yang minim, menjadikan masyarakat terpecah belah. “Ikrar wakaf lahan pembangunan sekolah tersebut memang saya yang menandatanganinya pada Mei lalu. Namun pada awal pembangunan, tidak pernah …

Read More »

Penderita Paru-Paru Basah Perlu Uluran Tangan

Kubu Raya – Zulkarnain (32) warga Desa Jeruju Besar, Kecamatan Sungai Kakap, Kabupaten Kubu Raya, Provinsi Kalbar, masih tertidur lemas tak berdaya diatas tempat tidurnya. Dokter mendiagnosis Zulkarnain menderita penyakit paru paru basah ( pneumonia ), sejak beberapa tahun silam. Karena keterbatasan biaya untuk perobatan, Zulkarnain yang sehari-harinya hanya sebagai …

Read More »

Sahrudin, SE Terpilih Ketua DPD PAN Kubu Raya Periode 2015-2020

Kubu Raya – Perhelatan Musyawarah Daerah (Musda) ke III Partai Amanat Nasional (PAN) Kabupaten Kubu Raya, Provinsi Kalimantan Barat, menghasilkan keputusan Sahrudin, SE sebagai ketua terpilih periode 2015-2020. Setelah terpilih melalui tim formatur, Sahrudin, SE mengatakan bahwa kemenangan ini merupakan kemenangan semua kader, untuk membesarkan Partai PAN Kubu Raya. Dalam …

Read More »

Aksi Damai Di PT.Sintang Raya Gagal” Masa Vs Polisi Ricuh

Kubu Raya – Serikat Tani Kubu Raya (STKR) Seruat Dua Mengkalang  Jambu,Ola-Olak Kubu,Pelita Jaya,Sebuluk melakukan AKSI ke PT.Sintang Raya pada (23/07),pukul 11.00 wib dilahan Sengketa di Desa Olak-Olak Kubu. Aksi tersebut belum sepat dimulai massa sekitar 432 orang baru saja bergerak kurang lebih 500 meter dari pemukiman, mendapat hadangan dari …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com