KUBU RAYA – Agus R, Kepala Sub Bagian (Kasubid) Informasi dan Dokumentasi Badan Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu (BPMPT) Kabupaten Kubu Raya, Kalimantan Barat (Kalbar) menegaskan, tidak dibenarkan masyarakat membangun terlebih dahulu sebelum Izin Mendirikan Bangunan (IMB) keluar. Menurutnya, banyak bangunan terindikasi IMB belum keluar, namun bangunan sudah berdiri. Untuk itu dirinya meminta masyarakat taat aturan, jika tidak bisa dilakukan …
Read More »