Berita Lainnya

Korban Ruko Maut Tak Punya Duit UNtuk Berobat

IBARAT pepatah, sudah jatuh tertimpa tangga. Demikian nasib yang menimpa buruh bangunan, korban runtuhan ruko Cendrawasih Permai, Jalan A Yani, RT 17, Kelurahan Temindung Permai, Kecamatan Sungai Pinang, yang saat ini dirawat di RSUD AW Sjahranie. Tak lagi ada uang di kantong. Demikian dikatakan Sarto (28), warga asal Trenggalek, salah …

Read More »

Panti Pijat di Hotel Juga Wajib Tutup

Jelang bulan suci Ramadan, Pemkot Samarinda telah menyiapkan regulasi yang mengatur aktivitas hiburan di Kota Tepian. Peraturan tersebut akan dituangkan dalam SK Wali Kota Samarinda, yang akan berlaku pada Selasa (24/6) hingga Sabtu (2/8) nanti. Menurut Wakil Wali Kota Samarinda Nusyirwan Ismail, peraturan yang dibuat sangat rinci agar tak terjadi …

Read More »

Ajak Pertamina Bahas Masalah Sampah

Permasalahan sampah yang kini menjadi perdebatan antara pihak Pertamina dan warga di wilayah Prapatan dalam, nampaknya akan menemukan titik terang. Sampah-sampah yang dimaksud adalah sampah yang terletak di antara perbatasan wilayah komplek perumahan Pertamina dengan warga . Salah satu titik tempat pembuangan sampah yang menjadi bahan peredebatan kedua belah pihak …

Read More »

Warga Aspresiasi Kebersihan Pantai Balikpapan

Kondisi pantai-pantai yang ada di Balikpapan saat ini dinilai warga sudah semakin baik. Hal ini dibuktikan dengan semakin bersihnya pantai dari sampah-sampah. Meskipun diakui ada beberapa sisi pantai yang terdapat tumpukan sampah. “Pantai di Balikpapan saat ini sudah mulai bagus. Enak juga kalau lama-lama nongkrong di pantai kayak begini,” ujar …

Read More »

Di Kutim, 100 Pegawai Kena Sanksi

Meskipun belum pernah memecat pegawai negeri sipil (PNS) di lingkungan Pemkab Kutai Timur (Kutim), namun dipastikan sanksi tegas selalu diberikan terhadap mereka yang melanggar. Sanksi tersebut bisa berupa penundaan kenaikan pangkat, hingga pencopotan dari jabatan. Hal ini ditegaskan Sekretaris Kabupaten (Sekkab) Kutim Ismunandar. Sayangnya, dia tak menyebut angka pasti pegawai …

Read More »

Pundi-Pundi Rupia Dari Gang Kecil

BAGI kebanyakan warga Benua Etam, kelinci tak lazim terhidang di meja makan. Maklum, pada dasarnya kelinci lebih dikenal sebagai hewan peliharaan atau hidup di alam bebas. Memang, ada menu sate kelinci. Namun tetap saja, lidah warga Kaltim belum familiar dengan menu tersebut. Tapi kini, kelinci bisa jadi alternatif hidangan bagi …

Read More »

4 Rumah Diterjang Longsor

Intensitas hujan yang tinggi belakangan ini menjadi momok bagi warga Kota Tepian. Selain ancaman banjir, warga yang tinggal di sekitar bukit juga dibuat waswas terhadap ancaman longsor. 4 rumah warga ketiban longsoran bukit. Tiga rumah berada di lingkungan Permata Hijau RT 26, Kelurahan Teluk Lerong Ilir (TLI), Kecamatan Samarinda Ulu. …

Read More »

Bersatu Dari Berbagai Kalangan

RATUSAN orang yang tergabung dari berbagai komunitas skuter Vespa berkumpul di Balikpapan Sport and Convention Center (BSCC/Dome), Sabtu (31/5). Tak hanya dari Kaltim, event bertajuk “Wadah Badapat Scooters se-Kaltim dan Kaltara” ini juga diikuti komunitas Vespa dari seluruh Indonesia. Musik Reggae, baju butut, dan badan lusuh menjadi pemandangan yang kerap …

Read More »

Pelni Tambah Frekuensi Pelayaran

Pada masa mudik Idulfitri mendatang, PT Pelni Cabang Balikpapan berencana menambah frekuensi pelayaran dari Pelabuhan Semayang menuju Surabaya sebanyak tiga kali. Ini sebagai antisipasi menghadapi lonjakan penumpang. General Manager PT Pelni Cabang Balikpapan Suaidi mengatakan, pihaknya sedang menunggu persetujuan pengajuan penambahan frekuensi tersebut dari kantor pusat. “Kami sudah ajukan tiga …

Read More »

Akibat Bajir Setinggi 1 Meter Aktifitas Warga Lempake Terganggu

Hujan sekitar 2 jam lebih yang mengguyur Samarinda siang kemarin benar-benar membuat warga di Kecamatan Samarinda Utara dan Sungai Pinang pusing. Ketinggian air mencapai 1 meter melumpuhkan aktivitas warga, khusunya yang hendak melintas di depan Jalan Mugirejo, Jumat (30/5) pukul 14.00 Wita. Deretan macet panjang kendaraan hingga mencapai beberapa kilometer, …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com