Headlines

Km 171 Satui : Setelah Longsor, Muncul Dugaan Peti

  BANJARMASIN – JALAN nasional yang terputus di kilometer (Km) 171 Satui, Kabupaten Tanah Bumbu, Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) belum jelas kapan akan diperbaiki. Kini muncul isu tak sedap. Ada aktivitas mencurigakan yang disimpulkan oleh Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) sebagai pertambangan tanpa izin (Peti). Dalam siaran persnya …

Read More »

KIP Putuskan Dokumen Setling Pond Dibuka untuk Publik

  SAMARINDA – JARINGAN Advokasi Tambang (JATAM) Kalimantan Timur (Kaltim)menghadiri panggilan sidang ajudikasi nonlitigasi ketiga melawan Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) di Komisi Informasi Pubik (KIP) Kaltim, Jalan Basuki Rahmat, Nomor 45, Kota Samarinda, Selasa (11/07/23). Awal gugatan bermula pada 9 Desember 2022, Jatam Kaltim mengajukan permohonan …

Read More »

RUU Kesehatan : Ditolak Nakes, Disahkan DPR

  JAKARTA – RANCANGAN Undang-undang (RUU) Kesehatan akhirnya disahkan Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) menjadi Undang-undang. Pengesahan tersebut dilakukan melalui Rapat Paripurna DPR RI pada masa persidangan V tahun sidang 2022-2023 di Gedung DPR RI, Senayan, Jakarta, Selasa (11/07/2023). Rapat paripurna tersebut dipimpin langsung Ketua DPR Puan Maharani, …

Read More »

Masyarakat Kunci Pengelolaan Lahan Basah Lestari

  SAMARINDA – UPAYA pengelolaan lahan basah secara lestari di Kalimantan Timur (Kaltim) perlu dikerjakan secara partisipatif dan kolaboratif. Sebab pelibatan aktif masyarakat berperan penting dalam melindungi dan melestarikan ekosistem mangrove, gambut, serta rawa dan riparian. Demikian pesan yang diusung dalam Ekspose Pengelolaan Lahan Basah Berbasis Masyarakat di Kalimantan Timur. …

Read More »

Disdikbud Bangga Bisa Perkenalan Kebudayaan Kaltim ke OIC-CA

  SAMARINDA – KEPALA Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dikbud) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) M. Kurniawan, SE, Ak, MM mengaku bangga dan bersyukur dapat memperkenalkan Kaltim kepada delegasi Internasional Organization Islamic Cooperation Culture (OIC-CA) yang melakukan kunjungan ke Taman Budaya Kaltim, Jl. Kemakmuran, Samarinda, Senin (10/07/2023). “Alhamudulillah, hari ini Taman Budaya …

Read More »

Andi Harun : Jika Ingin Hidup Damai, Datanglah ke Indonesia

  SAMARINDA – WALIKOTA Samarinda H Andi Harun ST, mengadakan Ramah Tamah dengan Delegasi Organization Islamic Cooperation Culture Activity (OICCA) yang terdiri dari 57 negara di Grand Ballroom Hotel Bumi Senyiur, Samarinda, Senin malam (10/07/2023). Para tamu yang hadir sambil menikmati hidangan makan malam tampak berbahagia dengan penampilan Tari Gantar …

Read More »

Berakhir Ricuh, Warga Dua Desa di Seruyan Tuntut Plasma Sawit

  SERUYAN – AKSI demonstrasi sekitar 200 warga Desa Suka Mandang dan Rantau Pulut di Kabupaten Seruyan, Kalimantan Tengah, berakhir ricuh hingga berujung perusakan sejumlah mobil milik Polres Seruyan. Masa demontrasi yang memaksa masuk ke area perusahaan PT Bangun Jaya Alam Permai (BJAP), terlibat bentrokan dengan aparat polisi yang berjaga. …

Read More »

Penangkapan Harun Masiku Cuma Gimik, Benarkah?

  JAKARTA – BURONAN kasus korupsi Harun Masiku masih juga belum bisa ditangkap Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Bahkan lebih dari 1.275 hari, keberadaan mantan Caleg PDI Perjuangan ini masih menjadi misteri. Kabar terakhir, Pelaksana Tugas (Plt) Deputi Penindakan dan Eksekusi KPK, Brigjen Asep Guntur Rahayu menyebut KPK telah menerjunkan tim …

Read More »

Lewat Foto Profil Palsu, Mahasiswa Nunukan Tipu Ratusan Wanita

  NUNUKAN – HEBAT benar pria satu ini. Hanya bermodalkan foto profil palsu di akun instagramnya, RK (21) mahasiswa asal Kabupaten Nunukan, Provinsi Kalimantan Utara (Kaltara) sukses menipu ratusan wanita untuk melakukan video call seks (VCS). Kanit Tindak Pidana Tertentu (Tipidter) Satreskrim Polres Nunukan, Ipda Andre Azmi Azhari, mengatakan mahasiswa …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com