Halaman Kantor Bank Mega di Jl R Suprapto sontak ramai dikerumuni warga sekitar dan pengendara, Rabu (11/6/2014) malam. Warga ingin meyaksikan seorang remaja berinisial BD (16) terkapar di depan ATM bank tersebut.
Read More »Kantor CU di Kecamatan Jelai Hulu Terbakar
Kantor Credit Union (CU) Gemalaq Gemisiq di Desa Peringan Kecamatan Jelai Hulu terbakar, Senin (9/6/2014) malam sekitar pukul 21.30 WIB. Bahkan, insiden kebakaran tersebut nyaris menghanguskan Gereja Katolik Ratu Rosari Stasi Riam yang bersebelahan dengan kantor CU.
Read More »