Kutai Timur

Demokrat-PKS Berkoalisi Usung Ardiansyah-Alfian

KUTAI TIMUR – Koalisi sejumlah partai penguasa Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kutai Timur (Kutim) mulai bermunculan. Di antaranya adalah Partai Demokrat dengan Partai Keadilan Sejahtera (PKS). Kedua partai ini akhirnya bersepakat mengusung dua kader terbaiknya untuk dipasangkan menjadi Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati Kutim pada Pemilihan Kepala Daerah …

Read More »

Norbaiti Isran Siap Bertarung di Pilkada

KUTAI TIMUR – Dua putusan fenomenal Mahkamah Konstitusi terkait penyelenggaraan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) yang Desember 2015 ini, banyak daerah melaksanakannya secara serentak, ditanggapi positif Norbaiti Isran, istri mantan Bupati Kutai Timur (Kutim), Isran Noor. Putusan pertama, kesempatan ‘orang dekat’ kepala daerah sebelumnya, diberikan peluang untuk turut maju bertarung di …

Read More »

Ratusan Produk Tak Layak Konsumsi Ditemukan di Sangatta

KUTAI TIMUR – Mencari keuntungan tentu boleh-boleh saja, asal jangan merugikan. Menjelang lebaran seperti sekarang, animo beli masyarakat meningkat, tapi jangan dimanfaatkan untuk hal-hal berbahaya. Misalnya, menjual dagangan tak layak konsumsi, yang kadaluarsa. Di Sangatta, ibu kota Kabupaten Kutai Timur (Kutim), Kalimantan Timur (Kaltim), ditemukan ratusan produk makanan yang tak …

Read More »

Mahyunadi: Kita Ini Tertatih-Tatih

KUTAI TIMUR – Minimnya anggaran pembangunan yang dimiliki Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kutai Timur (Kutim) dinilai Ketua DPRD Kutim, Mahyunadi berdampak pada upaya percepatan dan pemerataan pembangunan semua bidang, mulai dari sarana dan prasarana pendidikan, kesehatan hingga infrastruktur. Dari hasil hitung-hitungan kebutuhan anggaran pembangunan pada musyawarah rencana pembangunan (Musrembang) setiap tahunnya, …

Read More »

Hukuman Ini Bakal Diganjar Si Dosen Cabul

KUTAI TIMUR – Setelah mengakui perbuatannya mencabuli Bunga (13) yang merupakan bekas anak kliennya di hadapan polisi, dosen salah satu universitas terkemuka di Bontang bernama Andi Sakariyah (55) akhirnya dijebloskan ke penjara. Pria yang juga seorang pengacara itu terancam pasal berlapis. Kapolres Kutim AKBP Anang Triwiandoko, melalui Kasat Reskrim AKP …

Read More »

Tahun 2019, Seluruh Puskesmas di Kutim Sudah Terakreditasi

KUTAI TIMUR – Pada tahun 2019 mendatang, Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) di Kabupaten Kutai Timur (Kutim), Kalimantan Timur (Kaltim) sudah bakal terakreditasi semua. Akreditasi tersebut menyusul terbitnya Peraturan Menteri Kesehatan (Permenkes) nomor 75 tahun 2014 yang mengharuskan semua puskesmas punya standar minimal dan dilegalisasi melalui akreditasi. Hal tersebut diungkapkan Kepala …

Read More »

Mengembangkan Segi Tiga Emas Wisata Kutim

KUTAI TIMUR – Kecamatan Muara Wahau, Kongbeng dan Telen bak menjadi segi tiga emas potensi pariwisata di Kabupaten Kutai Timur (Kutim), Provinsi Kalimantan Timur. Ketiga kecamatan itu dinilai memiliki kekayaan budaya yang luar biasa, yang jika dimembangkan sejara komprehensif dan terpadu dapat memberi dampak besar bagi perkembangan masyarakat di daerah …

Read More »

Ribuan Warga Dayak Serbu Kutim

KUTAI TIMUR – Ribuan orang suku Dayak dari seluruh penjuru bumi Kalimantan ‘menyerbu’ Desa Nehes Liah Bing, Kecamatan Muara Wahau, Kabupaten Kutai Timur (Kutim), Kalimantan Timur (Kaltim) sejak Sabtu (13/6/2015). Kedatangan mereka adalah untuk mengikuti Musyawarah Besar III Kung Kemul Dayak Serumpun yang berlangsung hingga beberapa hari ke depan (18/6/2015). …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com