PARLEMENTARIA KALTIM – ANGGOTA Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) Jawad Sirajuddin, pada Rabu (22/11/2023), kembali turun ke masyarakat. Dalam kesempatan itu, dia mensosialisasikan Wawasan Kebangsaan (Wasbang) di hadapan puluhan warga Kelurahan Singa Geweh. Saat menjadi narasumber dalam sosialisasi Wasbang yang digelar di halaman rumah …
Read More »Amel Perkuat Empat Pilar Kebangsaan di Penyolongan
PARLEMENTARIA KALTIM – Empat Pilar Kebangsaan menjadi materi utama dalam Sosialisasi Wawasan Kebangsaan (Sosbang) yang digelar anggota Fraksi Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) Siti Rizky Amalia di Penyolongan, Desa Benua Baru Ilir Kecamatan Sangkulirang, Kabupaten Kutai Timur (Kutim), Kamis (9/11/2023). Siti Rizky …
Read More »Di Mukti Lestari, Aspirasinya Soal Modal, Pupuk dan Posyandu
PARLEMENTARIA KALTIM – Kunjungan Siti Rizky Amalia, Sabtu (04/11/2023, anggota Fraksi Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) di Desa Mukti Lestari, Kecamatan Karangan, Kabupaten Kutai Timur (Kutim), berhasil menyerap sejumlah aspirasi warga yang ditemui. Soal pertama yang dilaporkan warga setempat ke anggota Komisi …
Read More »Perbaikan Poros Kaliorang-Talisayan Harus Segera Direalisasikan
PARLEMENTARIA KALTIM – Kondisi jalan poros dari Simpang Empat Kantor Kepolisian Sektor (Polsek) Kecamatan Kaliorang, Kabupaten Kutai Timur (Kutim) menuju Kecamatan Talisayan Kabupaten Berau sangat memprihatinkan. Konstruksi jalan memang sebagian sudah beraspal, tapi sebagian besar rusak parah. Sebagian besar juga masih berbentuk badan jalan tanah. Usulan perbaikan dan rekonstruksi ruas …
Read More »Suara Pelaku Usaha Mikro Kecil dari Selangkau
PARLEMENTARIA KALTIM – Pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Desa Selangkau, Kecamatan Kaliorang, Kabupaten Kutai Timur (Kutim) menyuarakan kepentingannya agar diberikan penguatan, terutama dalam hal kemudahan meningkatkan permodalan usaha. Aspirasi itu diterima anggota Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) Siti Rizky Amalia saat …
Read More »Dikeluhkan, Pasar Tumpah ‘Ganggu’ Penjualan Pasar Induk
PARLEMENTARIA KALTIM – Pasar tumpah atau pasar kaget di Sangatta Utara, Kabupaten Kutai Timur (Kutim) dikeluhkan sebab mengganggu hasil penjualan dagangan Pasar Induk Sangatta Utara. Jumlah konsumen pasar induk berkurang akibat adanya aktivitas pasar tumpah, pendapatan pun menurun. Hal tersebut diungkapkan Agus Aras, Anggota Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat Daerah …
Read More »Soal Listrik di Sembilan Desa, PJ Gubernur Diminta Mediasi PLN dengan PT KHE
PARLEMENTARIA KALTIM – ADA sembilan desa yang tersebar di Kecamatan Sangkulirang dan Kecamatan Kaliurang, Kabupaten Kutai Timur yang belum teraliri listrik dari Perusahan Listrik Negara (PLN). Kondisi ini menuai sorotan dari anggota Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) Sutomo Jabir. Demikian hal itu disampaikan Sutomo …
Read More »Sutomo Jabir Sosper Perda No 4 Tahun 2022 di Kongbeng
PARLEMENTARIA KALTIM – NEGARA yang kuat harus memiliki pemuda yang hebat. Menyadari betapa pentingnya peran pemuda dalam mengisi pembangunan bangsa ke depan, Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) Sutomo Jabir, sepakat bahwa pemuda harus dilindungi dari peredaran gelap narkotika dan obat berbahaya (Narkoba). Karena itu, Pemerintah …
Read More »Sutomo Nilai Pengerjaan Terminal Bus Berjalan lambat
PARLEMENTARIA KALTIM – PROGRES pengerjaan pembangunan dua terminal bus di Kota Bontang dan Kabupaten Kutai Timur (Kutim) dinilai anggota Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) Sutomo Jabir berjalan dengan lambat. Hal itu disampaikan anggota dewan dari daerah pemilihan Bontang, Kutai Timur, dan Berau ini kepada …
Read More »PT Kobexindo Cement Diminta Akomodir Masyarakat Kutim
PARLEMENTARIA KALTIM – ANGGOTA Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) Muhammad Udin meminta pemerintah daerah dan perusahaan untuk mengakomodir kepentingan masyarakat di Kabupaten Kutai Timur (Kutim). Hal itu disampaikan M. Udin saat diminta pendapat tentang peresmian pabrik semen PT Kobexindo Cement oleh Gubernur Kaltim di …
Read More »