Kalimantan Tengah

DPRD Minta Pemda Jaga Aset Daerah Dengan Baik

SERUYAN – DPRD Kabupaten Seruyan, Kalimantan Tengah meminta pemerintah daerah menjaga aset daerah secara baik sehingga tidak menimbulkan permasalahan dikemudian hari. “Kita minta Pemkab Seruyan tidak hanya dapat memanfaatkannya, tapi juga dapat menjaganya dengan baik,” kata Ketua Komisi III DPRD Seruyan Bambang Yantoko di Kuala Pembuang, Pada Hari Kamis (22/10). Politisi …

Read More »

Pelaku Pengeroyokan Divonis Ringan

BARITO SELATAN – Pelaku pengeroyokan di desa Babai, Kecamatan Karau Kuala, Kabupaten Barito Selatan, Kalimantan Tengah, H. Bahrudin alias Eben divonis selama 3 bulan penjara. Putusan tersebut disampaikan majelis hakim Pengadilan Negeri Buntok dalam sidang dengan agenda putusan yang diketuai Esthar Oktavi, SH didampingi hakim anggota Alvin Zakka A Zeta, …

Read More »

Selama 2 Pekan, Polres Barut Gelar Oprasi Zebra

BARITO UTARA – Polres Barito Utara, Kalimantan Tengah menggelar Operasi Zebra Telabang mulai 22 Oktober hingga 4 November 2015 dalam rangka menciptakan situasi yang aman dan kondusif tertib berlalu lintas. “Upacara gelar pasukan ini dilaksanakan, untuk mengetahui sejauh mana kesiapan personel maupun sarana pendukung lainnya, sehingga kegiatan operasi dapat berjalan …

Read More »

Izin Belum Lengkap, PT SSP Sudah Beroperasi

KOTAWIRING TIMUR – Kepala Bagian Ekonomi SDM dan SDA Kabupaten Kotawaringin Timur, Kalimantan Tengah, Wim RK Benung mengatakan perizinan perusahaan sawit PT Swadaya Sapta Putra diduga belum lengkap. “Setahu saya PT SSP yang beroperasi di wilayah Kecamatan Parenggean, Kabupaten Kotawaringin Timur belum memiliki Ijin Usaha Produksi (IUP), Hak Guna Usaha (HGU) …

Read More »

Warga Minta Persediaan Tabung Oksigen Kepada Pemerintah

PALANGKA RAYA – Sejumlah warga kota Palangka Raya meminta pemerintah setempat menyediakan tabung oksigen karena sebagian masyarakat kesulitan mendapatkan tabung untuk membantu pernapasan akibat semakin memburuknya bencana asap. Rudi Sandi, warga jalan G.Obos, di Palangka Raya, Kamis mengaku kesulitan mendapatkan tabung oksigen karena stok di seluruh apotek telah habis terjual. “Istri …

Read More »

Kebakaran Lahan Dekati Pemukiman Warga

SERUYAN – Kebakaran hutan dan lahan di Kuala Pembuang, Kabupaten Seruyan, Kalimantan Tengah dilaporkan hampir mendekati pemukiman penduduk daerah tersebut. Pantauan di lokasi kebakaran lahan Jalan Pattimura Kuala Pembuang, Rabu, kebakaran seluas kurang lebih satu hektare sempat membuat warga sekitar panik dan berhamburan keluar rumah. Sambil menunggu mobil pemadam kebakaran …

Read More »

8 Warga Kotim Diamankan Polisi Saat Menambang Emas Tanpa Izin

KOTAWIRING TIMUR – Delapan warga Kabupaten Kotawaringin Timur, Kalimantan Tengah, ditangkap polisi saat menambang emas tanpa izin di Kecamatan Parenggean. “Penangkapan di lokasi kejadian yaitu Desa Sebungsu Kecamatan Parenggean oleh Polsek Parenggean atas laporan masyarakat dan pemberitaan media massa. Masyarakat resah karena akitivitas penambang ini membuat air sungai keruh dan …

Read More »

Siang Hari, Pengendara Harus Nyalakan Lampu

BARITO SELATAN – Polres Barito Selatan, Kalimantan Tengah mengimbau pengendara sepeda motor tetap menyalakan lampu pada siang hari sesuai dengan peraturan, apalagi sekarang sedang kabut asap di daerah tersebut. “Hal ini dimaksudkan untuk menghindari kecelakaan mengingat kabut asap semakin pekat dalam beberapa hari terakhir sehingga jarak pandang normal hanya 50 …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com