Aceh

Aceh Musnahkan Bawang Merah Ilegal Berisiko Virus

ACEH – Bea Cukai Aceh melakukan pemusnahan terhadap ribuan karung bawang merah ilegal dan pakaian bekas di Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai (KPPBC) Tipe Madya Pabean (TMP) C, Banda Aceh, Kamis (13/03/2025). Pemusnahan ini menandai keberhasilan pihak Bea Cukai dalam menanggulangi barang-barang impor ilegal yang berbahaya bagi kesehatan …

Read More »

50 Narapidana Lapas Kutacane Kabur, Ini Alasannya

ACEH – Sebanyak 50 narapidana melarikan diri dari Lapas Kelas IIB Kutacane, Kabupaten Aceh Tenggara, pada Senin (10/03/2025), tepat sebelum waktu berbuka puasa. Kaburnya narapidana ini diduga terkait dengan kondisi over kapasitas di lapas tersebut. Kepala Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pemasyarakatan (Kanwil Ditjen PAS) Provinsi Aceh, Yan Rusmanto, menyebutkan bahwa …

Read More »

Longsor di Nagan Raya: BPBD Kerahkan Tim Atasi Dampak di Pedalaman Beutong Ateuh

NAGAN RAYA – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Nagan Raya, Provinsi Aceh, mengerahkan petugas ke wilayah pedalaman di Kecamatan Beutong Ateuh Banggalang, sebagai upaya mengatasi bencana alam akibat terjangan longsor yang terjadi sejak Selasa (24/12). “Belum ada laporan warga yang menjadi korban dalam bencana alam di wilayah ini, namun …

Read More »

Pemkot Sabang: Pedagang Diminta Tidak Jual Makanan untuk Umum saat Jam Puasa

SABANG – Pemerintah Kota (Pemkot) Sabang, Aceh, bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) dan Majelis Permusyawaratan Ulama (MPU) setempat meminta para pedagang di Pulau Weh tidak membuka warung makan selama waktu puasa Ramadan, Selasa (12/03/2024). Menurut Kepala Bagian (Kabag) Protokol dan Komunikasi Pimpinan Sekretariat daerah (Setda) Kota Sabang Ady Akmal …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com