Internasional

Danielle NJZ Kritik Ceritakan Sistem Pelatihan yang Batasi Kreativitas Trainee

SEOUL – Danielle, anggota dari grup K-pop NJZ, baru-baru ini mengungkapkan kritik terbuka terhadap sistem pelatihan K-pop yang menurutnya terlalu ketat dan membatasi kreativitas para trainee. Dalam wawancaranya, Danielle menceritakan pengalamannya selama menjalani pelatihan yang penuh tekanan. Menurut Danielle, meskipun ia sering merasa ada yang tidak beres dalam sistem pelatihan …

Read More »

Hendro Yap Tampil Keren di Asian 20km Race Walking Championships 2025

TOKYO – Tim Jalan Cepat Indonesia berhasil menuntaskan penampilannya di Asian 20km Race Walking Championships 2025 yang berlangsung di Nomi, Ishikawa, Jepang, pada Minggu (16/03/2025). Ajang ini menjadi momentum penting bagi atlet-atlet Indonesia, yang menunjukkan peningkatan performa dengan mencatatkan satu rekor nasional (rekornas) dan tiga waktu personal terbaik (PB). Atlet …

Read More »

Warga Palestina Kembali Mengungsi di Tengah Ramadan

GAZA – Serangan udara yang dilancarkan Israel pada Selasa (18/03/2025), setelah berakhirnya kesepakatan gencatan senjata, memaksa ribuan warga Palestina kembali mengungsi. Serangan ini mengguncang wilayah Jalur Gaza, setelah sebelumnya banyak keluarga yang sempat kembali ke rumah mereka selama masa gencatan senjata. Berdasarkan informasi yang dirilis oleh Kementerian Kesehatan Palestina, serangan …

Read More »

Astronot NASA Kembali ke Bumi Setelah 9 Bulan di Luar Angkasa

NEW YORK – Astronot NASA Butch Wilmore dan Suni Williams berhasil kembali ke Bumi dengan selamat pada Selasa (18/03/2025), setelah melakukan pendaratan di perairan lepas pantai Florida menggunakan kapsul Crew Dragon milik SpaceX. Kembalinya kedua astronaut veteran ini menandai berakhirnya misi luar angkasa yang penuh tantangan dan permasalahan teknis, setelah …

Read More »

Israel Kembali Serang Gaza, 330 Warga Palestina Tewas

GAZA – Militer Israel melancarkan serangan udara besar-besaran di Jalur Gaza pada Selasa (18/03/2025), yang menewaskan sedikitnya 330 warga Palestina, menurut laporan kementerian kesehatan yang dikelola Hamas di Gaza. Serangan dimulai pada dini hari, saat banyak warga Palestina sedang menyantap sahur di bulan Ramadan. Ledakan terdengar di berbagai lokasi di …

Read More »

Polisi Gadungan Tipu Perempuan Singapura Hingga Rugi Rp14 Miliar

SINGAPURA – Seorang perempuan berusia 50 tahun di Singapura, Jane, kehilangan sekitar S$1,2 juta atau setara Rp14,8 miliar akibat ditipu oleh sekelompok polisi gadungan. Para penipu tersebut menyusun skenario yang membuat Jane percaya bahwa dirinya terlibat dalam kasus pencucian uang dan bisa dijebloskan ke penjara. Insiden penipuan tersebut terjadi pada …

Read More »

Wali Kota Istanbul Ditangkap Polisi Turki, Ada Apa?

ISTANBUL – Wali Kota Istanbul, Ekrem Imamoglu, ditangkap oleh kepolisian Turki pada Rabu (19/03/2025) waktu setempat di kediamannya. Imamoglu, yang merupakan tokoh dari partai oposisi Partai Rakyat Republik (CHP), dikenal sebagai salah satu rival politik Presiden Recep Tayyip Erdogan dan disebut-sebut sebagai calon kuat pada Pemilu 2028. Imamoglu ditangkap dengan …

Read More »

Thailand Kurangi Durasi Masa Tinggal Bebas Visa untuk Wisatawan Asing

BANGKOK – Pemerintah Thailand berencana mengurangi durasi masa tinggal bebas visa bagi wisatawan asing dari 60 hari menjadi 30 hari. Kebijakan ini diambil sebagai langkah untuk menanggulangi praktik bisnis ilegal yang memanfaatkan skema bebas visa, yang telah menimbulkan kekhawatiran bagi beberapa kementerian terkait. Keputusan ini, yang telah disetujui oleh beberapa …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com