Internasional

78 Tahun Bom Hiroshima-Nagasaki, Momen Penghapusan Senjata Nuklir

JEPANG memperingati 78 tahun peristiwa bom atom di Hiroshima dan Nagasaki. Selain berharap tragedi yang memilukan tersebut tidak terulang lagi, negeri matahari terbit itu juga memperingatkan Rusia -yang tengah berperang dengan Ukraina, soal bahaya nuklir. “Jepang, sebagai satu-satunya negara yang menderita bom atom dalam perang, akan melanjutkan upaya menuju dunia …

Read More »

Hadapi Aksi Pembakaran Alquran, PBB Adopsi Resolusi Maroko

NEW YORK – MAJELIS Umum Persatuan Bangsa-Bangsa (PBB) memutuskan untuk mengadopsi resolusi yang dirancang Maroko, di markas besar PBB di New York, Selasa (25/7/2023). Resolusi itu bertajuk “Promoting interreligious and intercultural dialogue and tolerance in countering hate speech” atau “Mempromosikan dialog dan toleransi antaragama dan antarbudaya dalam melawan ujaran kebencian”. …

Read More »

Skandal Perselingkuhan dan Korupsi Guncang Singapura

SINGAPURA – RANGKAIAN skandal tengah mengguncang Singapura. Beberapa politisi tersohor di negeri jiran yang berbatasan dengan Kepulauan Riau ini, terseret kasus yang tak biasa. Di antaranya kasus korupsi yang melibatkan Menteri Transportasi Singapura S. Iswaran hingga Ketua Parlemen Singapura Tan Chuan Jin yang terlibat perselingkuhan dengan anggota parlemen. Terbaru, dua …

Read More »

Kian Mencekam, Gelombang Kerusuhan Menghantui Perancis

  Prancis dinyatakan chaos sejak Jumat kemarin (30/6/23). Pembakaran, penjarahan meluas ke berbagai kota, buntut dari kematian seorang remaja muslim yang ditembak polisi. Isu rasial dan sentimen agama pun merebak.   INTERNASIONAL, PERANCIS – PIHAK kepolisian Perancis telah menangkap lebih dari 700 orang dalam kerusuhan pembunuhan seorang remaja oleh polisi. …

Read More »

Polisi Tembak Mati Remaja 17 Tahun, Prancis Rusuh

  INTERNASIONAL, PRANCIS – KERUSUHAN terjadi di Nanterre, Paris, Prancis saat para pengunjuk rasa bentrok dengan polisi Prancis, Selasa (27/06/2023) malam. Aksi itu kemudian meluas. Di Toulouse, pengunjuk rasa menyalakan api dan melemparkan batu ke petugas pemadam kebakaran saat mereka mencoba memadamkannya. Demonstran juga bentrok dengan polisi di Kota Lille. …

Read More »

Dinyatakan Meledak, Puing Kapal Selam Wisata Titanic Ditemukan di Kedalaman 4 Ribu Meter

  Kapal selam wisata Titanic yang hilang kontak selama lima hari akhirnya ditemukan dalam kondisi hancur akibat ledakan dahsyat di dasar laut.   INTERNASIONAL, ATLANTIK UTARA – PUING-puing Kapal Selam OceanGate yang dinyatakan hilang sejak Minggu (18/6/2023), diketemukan di kedalaman 4.000 meter atau empat kilometer dari permukaan laut. Diyakni kapal …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com