Pemkab Kutai Kartanegara

Kuatkan Komitmen Bersama Cegah Kekerasan Anak dan Perempuan

KUTAI KARTANEGARA – UNTUK mengurangi jumlah kekerasan terhadap perempuan dan anak di Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar), Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP3A) Kukar menggelar kegiatan Koordinasi dan Singkronisasi Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Lembaga Penyedia Layanan Anak yang Memerlukan Perlindungan Khusus Tingkat Daerah Kabupaten/Kota. Kegiatan yang dilaksanakan di Hotel Harris, …

Read More »

Pemcam Tabang Apresiasi Germis dan Makan Telur

KUTAI KARTANEGARA – Pemerintah Kecamatan (Pemcam) Tabang melalui Camat Rakhmadani Hidayat mengapresiasi kegiatan sosialisasi Gerakan Gemar Minum Susu (Gerimis) dan makan telur yang dilakukan oleh Dinas Ketahanan Pangan (Disketapang) Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) di kecamatan Tabang, Sabtu (25/11/2023). Ia berharap sosialisasi di sekolah dasar yang ada di kecamatan terjauh Kukar …

Read More »

Festival Masyarakat Adat Budaya Buluk Sen di Akhir November

KUTAI KARTANEGARA – Pemerintah Kecamatan Tabang berencana akan menyelenggarakan Festival Masyarakat Adat Budaya di Desa Buluk Sen pada akhir November 2023. Kegiatan tersebut merupakan dukungan terhadap program Kutai Kartanegara Kaya Festival (K3F) yang menjadi program unggulan dalam visi misi Bupati Kutai Kartanegara (Kukar) Edi Damansyah dan Wakil Bupati (Wabup) Kukar …

Read More »

Desa Rempanga Salurkan Bantuan Usaha Perempuan

Kutai Kartanegara –  Pemerintah Desa Rempanga menyalurkan bantuan usaha perempuan kepada 7 orang perempuan yang merupakan realisasi program visi misi Kepala Desa Rempanga, Norsari dalam mendukung peningkatan ekonomi khususnya kepada perempuan-perempuan desa yang masuk dalam katagori keluarga miskin (gakin). Penyaluran ini dilakukan dari hari Selasa hingga Rabu, tanggal 28 November …

Read More »

Satpol PP Kukar Ingatkan Aturan Pemasangan Algaka

KUTAI KARTANEGARA – SEJAK Selasa, 28 November 2023, kampanye pemilihan umum telah resmi dimulai. Setiap calon memiliki hak yang luas untuk mempromosikan dirinya sendiri atau menyampaikan visi dan misinya kepada masyarakat melalui alat peraga kampanye, yang dikenal sebagai Algaka. Namun Kepala Bidang Perlindungan Masyarakat (Kabid Linmas) Satpol PP Kabupaten Kutai …

Read More »

Kampanye Pemilu Sudah Mulai, Satpol PP Tunggu Penyerahan BKO

KUTAI KARTANEGARA – MASA kampanye Pemilihan Umum (Pemilu) telah dimulai sejak Selasa, 28 November 2023. Salah satu unsur yang terlibat dalam pengamanan pelaksanaan pemilu adalah Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP). Namun di Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar), Satpol PP setempat belum dapat melaksanakan tugas dan fungsinya terkait pelaksanaan masa kampanye …

Read More »

Edi Sampaikan Kenaikan Tunjangan Kades Se-Kukar

KUTAI KARTANEGARA – Edi Damansyah, Bupati Kutai Kartanegara (Kukar)  Menyampaikan kenaikan penerimaan tunjangan bagi kepala desa dan perangkat desa berserta jajarannya. Hal ini disampaikannya pada saat membuka Kegiatan Sosialisasi Rencana Peraturan Bupati (Perbup) tentang Bantuan Keuangan Khusus Kepada Desa (BKKD) dan Penghasilan Tetap (SILTAP) bagi Kepala Desa (Kades), Badan Permusyawaratan …

Read More »

Rendi Solihin Hadiri Pengesahan APBD Kukar TA 2024

Kutai Kartanegara – Rendi Solihin, Wakil Bupati Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) menghadiri pengesahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) 2024 pada rapat paripurna (rapur) ke-18 masa Sidang I DPRD Kukar yang dilaksanakan Senin (27/11/2023), dengan agenda utama laporan Badan Anggaran (Banggar) dan persetujuan bersama Rancangan APBD Kukar 2024 disahkan menjadi …

Read More »

Program Prioritas Kukar Idaman Dipercepat, Selesai Tahun Depan

KUTAI KARTANEGARA – PENINGKATAN Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Murni (APBD-M) 2024 di Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) menjadi Rp12,6 triliun memberikan energi untuk menyelesaikan program-program Kukar Idaman di 2024 dan pembangunan yang ada. Demikian hal itu diungkapkan Wakil Bupati (Wabup) Kukar Rendi Solihin kepada awak media usai mengikuti Rapat Paripurna …

Read More »

Kemiskinan Ekstrem dan Stunting Jadi Prioritas Penanganan di 2024

KUTAI KARTANEGARA – ANGGARAN Pendapatan dan Belanja Daerah – Murni (APBD-M) Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) Tahun Anggaran 2024 telah disetujui dalam Rapat Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kukar yang digelar di ruang rapat utama Kantor DPRD Kukar Jalan Wolter Monginsidi, Tenggarong, Senin (27/11/2023). Skala prioritas anggaran APBD-M 2024 juga …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com