JAKARTA– Mathew Baker bahagia bisa mencetak gol yang memberikan kemenangan untuk Timnas Indonesia U-17 atas Kuwait, 1-0, dalam laga Grup G Kualifikasi Piala Asia U-17 2025 di Stadion Abdullah Al Khalifa, Rabu (23/10). Gol itu tercipta berkat umpan sepak pojok Zahaby Gholy dari sisi kanan disambar dengan sundulan Matthew Baker …
Read More »Liga Champions: Barcelona Targetkan Kemenangan Pertama atas Bayern Munchen dalam Enam Pertemuan
JAKARTA – Barcelona akan menjamu Bayern Munchen dalam lanjutan Liga Champions 2024/2025 pada Rabu (23/10) atau Kamis (24/10/24) dini hari WIB dengan catatan tak menang dalam enam pertemuan terakhir. Mereka punya momentum untuk mengakhiri hal tersebut. Blaugarana saat ini sedang dalam performa yang meyakinkan. Tim asuhan Hansi Flick ini sedang …
Read More »Pendataan dan Penyewaan Fasilitas Olahraga, UPTD PPO Akan Kembangkan Sistem Elektronik
SAMARINDA – GUNA meminimalisir tabrakan jadwal event yang sering terjadi di Gelanggang Olahraga (GOR) Kadrie Oening, Sempaja, Samarinda, Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Pengelolaan Prasarana Olahraga (PPO) Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) berencana melakukan pengembangan sistem elektronik untuk pendataan dan penyewaan fasilitas olahraga di GOR tersebut. …
Read More »Upaya UPTD PPO Ciptakan Kesadaran, Pentingnya Jaga Fasilitas GOR Kadrie Oening
SAMARINDA – KEPALA Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Pengelolaan Prasarana Olahraga (PPO) Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) Junaidi mengungkapkan, posisi sebagai Kepala UPTD memiliki risiko yang besar. Sebab harus berhadapan langsung dengan masyarakat. Dia menyoroti masalah perizinan penggunaan fasilitas olahraga, yakni Gelanggang Olahraga (GPR) Kadrie Oening …
Read More »PABSI Kaltim Dukung Pembinaan Atlet Angkat Besi
SAMARINDA – AGAR para atlet angkat besi dari Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) dapat bersaing di berbagai kejuaraan, baik single event maupun multi event, sesuai dengan potensi masing-masing, Pengurus Provinsi (Pengprov) Persatuan Angkat Besi Seluruh Indonesia (PABSI) Kaltim mengumumkan berkomitmen untuk meningkatkan pembinaan atlet angkat besi di berbagai kelas. Ketua PABSI …
Read More »PABSI Kaltim Apresiasi Samarinda Juara Umum Kejuaraan Angkat Besi Piala Gubernur 2024
SAMARINDA – KEBERHASILAN Kota Samarinda meraih gelar Juara Umum dalam Kejuaraan Angkat Besi Piala Gubernur Kalimantan Timur (Kaltim) 2024 mendapat apresiasi dari Pengurus Provinsi (Pengprov) Persatuan Angkat Besi Seluruh Indonesia (PABSI) Kaltim. Menurut Ketua Pengprov PABSI Kaltim Agiel Suwarno, prestasi tersebut mencerminkan keberhasilan pengurus PABSI Kota Samarinda dalam membina dan …
Read More »Roberto Mancini Dipecat, Arab Saudi Cari Pengganti Setelah Kualifikasi Piala Dunia 2026
JAKARTA- Media terkemuka Italia La Gazzetta dello Sport mengklaim Federasi Sepak Bola Arab Saudi (SAFF) telah memutuskan untuk memecat Roberto Mancini. Keputusan itu diambil oleh SAFF setelah timnas Arab Saudi kembali meraih hasil buruk di Grup C babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026. Bermain di kandang sendiri, The Green Falcons …
Read More »Taufik Hidayat: Meningkatkan Prestasi Olahraga Menjadi Prioritas Utama
JAKARTA – Wakil Menteri Pemuda dan Olahraga (Wamenpora) Taufik Hidayat membeberkan arahan Presiden Prabowo Subianto terkait olahraga di Indonesia. Taufik Hidayat resmi dilantik Presiden Prabowo sebagai Wamenpora mendampingi Menpora Dito Ariotedjo dalam Kabinet Merah Putih periode 2024-2029. Menurut Taufik Hidayat, Presiden Prabowo memberikan pesan lebih memajukan lagi olahraga di Indonesia. …
Read More »Menpora Dito akui senang dengan Taufik Hidayat
JAKARTA– Menpora Dito Ariotedjo menilai kehadiran Taufik Hidayat sebagai Wakil Menteri Pemuda dan Olahraga (Wamenpora) akan sangat membantu dalam memimpin Kemenpora periode 2024-2029. Dito resmi kembali dilantik menjadi Menpora Kabinet Merah Putih Presiden Prabowo Subianto. Kali ini, Dito memiliki wakil setelah legenda bulu tangkis Indonesia Taufik Hidayat ditunjuk sebagai Wamenpora. …
Read More »Cedera Gregoria Mariska: An Se Young Berikan Dukungan dan Apresiasi
JAKARTA– An Se Young begitu memperhatikan kondisi Gregoria Mariska Tunjung yang mengalami cedera dalam laga semifinal Denmark Open 2024. Pebulutangkis Korea Selatan itu berhadapan dengan Gregoria pada laga semifinal Denmark Open 2024. An Se Young melaju ke final setelah andalan tunggal putri Indonesia itu mundur karena mengalami cedera. Setelah gim …
Read More »