Pegunungan Bintang

Mama-Mama Papua Berbagi Hasil Panen dengan Satgas Cartenz 2025

PEGUNUNAN BINTANG – Sebuah momen penuh kehangatan dan kebersamaan terjadi di Distrik Oksibil, Kabupaten Pegunungan Bintang, Papua Pegunungan, pada Sabtu (08/03/2025). Seorang wanita paruh baya asal Papua, Mama Elliyah, dengan tulus berbagi hasil panen umbi-umbian singkong kepada personel Operasi Damai Cartenz 2025. Tindakan ini mencerminkan ikatan sosial yang kuat antara …

Read More »

TNI-Polri Hadir untuk Kesejahteraan Warga Kiwirok Lewat Bakti Sosial

PEGUNUNGAN BINTANG – Masyarakat Distrik Kiwirok, Kabupaten Pegunungan Bintang, Papua Pegunungan, antusias menyambut kegiatan bakti sosial yang digelar oleh aparat gabungan dari Polri, TNI, dan unsur terkait dalam rangka Operasi Damai Cartenz. Kegiatan tersebut berlangsung pada Jumat (31/01/2025), dengan tujuan untuk membantu masyarakat dengan memberikan bantuan sembako. Kegiatan ini mendapat …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com
X