MUNICH – Aktivitas penerbangan di Bandara Munich, salah satu pusat transportasi udara tersibuk di Jerman, sempat lumpuh setelah sejumlah drone terdeteksi di area sekitarnya pada Kamis (02/10/2025) malam waktu setempat. Penutupan darurat ini berlangsung hingga Jumat (03/10/2025) pagi, sebelum otoritas memutuskan untuk kembali membuka bandara. Laporan resmi menyebutkan 17 penerbangan …
Read More »Trump Ultimatum, Hamas Masih Diskusikan Usulan
GAZA – Kelompok Hamas Palestina menyatakan masih menelaah secara serius usulan perdamaian untuk Jalur Gaza yang diajukan Presiden Amerika Serikat Donald Trump. Anggota biro politik Hamas, Mohammed Nazzal, menegaskan pihaknya akan segera memberikan jawaban resmi terkait proposal tersebut. “[Hamas berhak menyampaikan pandangannya] dengan cara yang sesuai dengan kepentingan rakyat Palestina,” …
Read More »Gaza Dilanda Krisis Rehabilitasi Pasca Perang
GAZA – Konflik yang terus berlangsung di Jalur Gaza meninggalkan luka yang mendalam, tidak hanya dalam bentuk korban jiwa, tetapi juga penderitaan panjang bagi para penyintas. Laporan terbaru Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) mengungkapkan, hampir 42.000 warga Palestina, seperempatnya anak-anak, mengalami luka berat yang mengubah hidup mereka secara permanen. Cedera tersebut meliputi …
Read More »Ketegangan Karibia Memanas, Venezuela vs AS
CARACA – Ketegangan baru kembali muncul di kawasan Karibia setelah pemerintah Venezuela menuduh Amerika Serikat (AS) melakukan provokasi dengan menerbangkan jet-jet tempurnya mendekati wilayah udara Venezuela. Caracas menilai tindakan itu sebagai ancaman langsung terhadap kedaulatan negara. Kementerian Luar Negeri dan Kementerian Pertahanan Venezuela dalam pernyataan bersama, Jumat (03/10/2025), menyebut radar …
Read More »Rakor KONI Kaltim Tetapkan 63 Cabor untuk Porprov Paser
PASER – Kabupaten Paser semakin serius mempersiapkan diri sebagai tuan rumah Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Kalimantan Timur VIII tahun 2026. Kepastian jumlah cabang olahraga (Cabor) yang akan dipertandingkan telah diputuskan melalui Rapat Koordinasi (Rakor) KONI Kaltim yang digelar di Paser pada 30 September lalu. Hasil Rakor tersebut menetapkan 63 Cabor …
Read More »TKD Kutai Barat 2026 Anjlok, APBD Turun Rp 500 Miliar
KUTAI BARAT – Kabupaten Kutai Barat (Kubar), Kalimantan Timur, harus bersiap menghadapi tantangan berat dalam pengelolaan keuangan daerah pada tahun 2026. Pasalnya, sesuai informasi dari pemerintah pusat mengenai Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2026, transfer ke daerah (TKD) untuk Kubar mengalami penurunan signifikan. Kepala Badan Keuangan dan Aset Daerah …
Read More »Makanan MBG di Kutim Hanya Bertahan 6 Jam, Ini Alasannya
KUTAI TIMUR – Di balik terselenggaranya program Makan Bergizi Gratis (MBG) di Kutai Timur, ada kerja panjang yang dimulai sejak dini hari di dapur Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) APT Pranoto, Kecamatan Sangatta Utara. Sebanyak 32 karyawan bekerja secara bergiliran, mulai dari memilih bahan baku hingga memastikan makanan tiba di …
Read More »Status Tenaga Kontrak Bontang Berubah, Hak Gaji Setara UMK
BONTANG – Kepastian status kerja bagi ribuan tenaga kontrak di Kota Bontang akhirnya menemui titik terang. Setelah melalui proses panjang, Pemerintah Kota (Pemkot) Bontang menerima persetujuan Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan-RB) untuk mengalihkan 1.443 tenaga honorer menjadi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) paruh waktu. Kabar tersebut …
Read More »Honorer Dihapus, Guru Non-Database di Berau Masuk Skema PJLP
BERAU – Perubahan regulasi mengenai keberadaan tenaga honorer di instansi pemerintahan mulai berdampak langsung pada dunia pendidikan di Kabupaten Berau. Dinas Pendidikan (Disdik) Berau memastikan bahwa guru honorer non-database kini resmi beralih status menjadi Penyedia Jasa Lainnya Perorangan (PJLP). Kebijakan ini sejalan dengan aturan nasional yang menghapus sistem kepegawaian tenaga …
Read More »Tragedi Speed Boat Nunukan Keluarga Korban Desak Keadilan
NUNUKAN – Sudah tiga bulan berlalu sejak kecelakaan maut speed boat di perairan dekat Dermaga Tradisional Aji Putri, Nunukan, Kalimantan Utara, merenggut nyawa Siti Nurharisa (24) dan Rexsi Joseph Kabelen (23). Namun, alih-alih mendapatkan kepastian hak, keluarga korban justru terus dihantui rasa kecewa. Kedua korban meninggal dalam tragedi pada Juni …
Read More »
Berita Borneo Terlengkap se-Kalimantan