PONTIANAK – Kepolisian Daerah Kalimantan Barat menegaskan penanganan kasus dugaan penipuan perjalanan umrah yang melibatkan PT Ihya Tour berjalan secara profesional dan sesuai prosedur hukum. Saat ini, dua tersangka berinisial J dan H telah resmi ditahan di Mapolda Kalbar, demikian disampaikan Kabid Humas Polda Kalbar, Kombes Pol Bayu Suseno, Selasa …
Read More »Iduladha Ramah Lingkungan, Pontianak Larang Sampah Plastik
PONTIANAK – Wali Kota Pontianak, Edi Rusdi Kamtono, mengajak seluruh masyarakat dan panitia pelaksana kurban di Kota Pontianak untuk menyelenggarakan Hari Raya Iduladha dengan lebih ramah lingkungan. Seruan ini dituangkan dalam Surat Edaran Wali Kota Pontianak Nomor 30 Tahun 2025 tentang Pelaksanaan Hari Raya Iduladha Tanpa Sampah Kantong Plastik, yang …
Read More »SD Plus Bina Empat Lima Pamerkan Karya Siswa Bertema Kearifan Lokal
PONTIANAK – SD Plus Bina Empat Lima Pontianak Timur menyelenggarakan gelar karya Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) dengan menampilkan berbagai karya siswa, seperti pentas seni dan market day. Acara yang berlangsung selama dua hari pada 27 hingga 28 Mei 2025 itu mengusung tema “Kearifan Lokal dan Gaya Hidup Berkelanjutan”. …
Read More »Kemenag Mempawah Perkuat Peran Guru Katolik Lewat Pembinaan
MEMPAWAH – Sebanyak 74 guru Pendidikan Agama Katolik dari jenjang SD, SMP, hingga SMA/SMK yang berasal dari Kementerian Agama maupun Dinas Pendidikan Kabupaten Mempawah mengikuti kegiatan pembinaan di Aula Pusat Layanan Haji dan Umrah Terpadu (PLHUT) Kantor Kementerian Agama Kabupaten Mempawah. Kegiatan tersebut dihadiri oleh Kepala Kantor Kemenag Kabupaten Mempawah, …
Read More »Kolaborasi Media dan Pemerintah Diperkuat di Kalbar
PONTIANAK – Pesatnya perkembangan arus informasi menjadi tantangan tersendiri bagi Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) dalam memperkuat fondasi bisnis digital media yang kian dinamis dan cepat berubah. Perubahan yang terus berlangsung ini menuntut organisasi media tidak hanya berfungsi sebagai kumpulan perusahaan pers, tetapi juga sebagai wadah kolaboratif untuk tumbuh dan …
Read More »Indonesia Buka Peluang Hubungan Diplomatik dengan Israel
JAKARTA – Presiden Prabowo Subianto menyatakan bahwa Indonesia bersedia menjalin hubungan diplomatik dengan Israel apabila negara tersebut mengakui kemerdekaan Palestina. Pernyataan ini disampaikan dalam keterangan pers bersama Presiden Prancis Emmanuel Macron di Istana Merdeka, Jakarta Pusat, pada Rabu (28/05/2025). “Karena itu, Indonesia sudah menyampaikan begitu negara Palestina diakui oleh Israel, …
Read More »Filipina Ingin Kode Etik Laut China Selatan Segera Disepakati
MANILA – Presiden Filipina, Ferdinand Marcos Jr., mengajak para pemimpin negara anggota Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara (ASEAN) untuk segera mempercepat penerapan kode etik di Laut China Selatan. Pernyataan tersebut disampaikan Marcos dalam Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ASEAN ke-46 yang berlangsung di Malaysia, sebagaimana dilaporkan South China Morning Post. “Kami menekankan …
Read More »Tiga Warga Palestina Tewas Tembak Dekat Pusat Bantuan Gaza
GAZA – Tiga warga Palestina tewas ditembak tentara Israel, sementara puluhan lainnya terluka dalam insiden yang terjadi di dekat pusat distribusi bantuan yang dikelola oleh Amerika Serikat di bagian selatan Jalur Gaza. Media Palestina, Al Aqsa, melaporkan pada Selasa bahwa tiga warga Palestina tewas ditembak dan 46 lainnya mengalami luka-luka …
Read More »600 Warga Gaza Tewas, Termasuk Anak-Anak dalam Serangan Israel
GAZA – Pasukan Israel telah menewaskan lebih dari selusin anak Palestina di Jalur Gaza dalam kurun waktu 48 jam terakhir. Sementara itu, ribuan anak lainnya menghadapi ancaman kelaparan di tengah memburuknya krisis kemanusiaan di wilayah tersebut. Pada hari Minggu, Mohammed Yassine, seorang anak berusia empat tahun, menjadi salah satu dari …
Read More »Indonesia Jadi Negara dengan Kesejahteraan Terbaik Dunia Versi Harvard
CALIFORNIA – Sebuah studi global yang dilakukan oleh Universitas Harvard menempatkan Indonesia sebagai negara dengan tingkat kesejahteraan terbaik di dunia. Studi ini mengukur kesejahteraan berdasarkan data dari 203.000 orang yang berbicara dalam 40 bahasa dan mewakili berbagai bangsa, budaya, sejarah, serta kondisi ekonomi. Studi yang dimulai pada tahun 2021 ini …
Read More »
Berita Borneo Terlengkap se-Kalimantan