Guntur Riyadi

Deni Harap Sekolah Bentuk TP2K

PARLEMENTARIA SAMARINDA – ANGGOTA Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Samarinda Deni Hakim Anwar berharap seluruh sekolah yang berada di wilayah Samarinda dapat membentuk Tim Pencegahan dan Penanganan Kekerasan (TP2K) untuk mencegah terjadinya kekerasan di dunia pendidikan. Hal itu disampaikan Sekretaris Komisi IV DPRD Kota Samarinda Deni Hakim Anwar kepada …

Read More »

Deni : SMPN 16 Direvitalisasi Bukan untuk Menjadi Sekolah Favorit

PARLEMENTARIA SAMARINDA – PEMERINTAH Kota (Pemkot) Samarinda punya rencana besar untuk Sekolah Menengah Pertama Negeri (SMPN) 16 Samarinda. Sekolah yang berlokasi di Jalan Jakarta, Loa Bakung, Samarinda itu akan direvitalisasi menjadi sekolah Role Model Terpadu. Proyek itu diharapkan bisa meningkatkan kualitas sarana dan pendidikan di sekolah tersebut. Hal inilah yang …

Read More »

Hamas Hadiri Pengukuhan dan Sertijab Kepala Perwakilan BPKP Kaltim

PARLEMENTARIA KALTIM – KETUA Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) Hasanuddin Mas’ud menghadiri acara pengukuhan dan serah terima jabatan (Sertijab) Kepala Perwakilan Badan Pengawas Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Provinsi Kaltim oleh Penjabat (Pj) Gubernur Kaltim Akmal Malik di Lamin Odah Etam Komplek Kantor Gubernur Kaltim, Jalan Gajah …

Read More »

Legislator Samarinda Harap Proyek Teras Samarinda Segera Selesai

PARLEMENTARIA SAMARINDA – ANGGOTA Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Samarinda Celni Pita Sari berharap proyek teras Samarinda dapat segera selesai dan sesuai dengan desainnya. Hal itu disampaikan anggota Komisi III DPRD Kota Samarinda ini kepada awak media saat ditemui di ruang kerjanya lantai 3 Gedung DPRD Samarinda, Jalan Basuki …

Read More »

Rusman Dorong Pemkot Gerakan Masyarakat Bangun Samarinda

PARLEMENTARIA KALTIM – ANGGOTA Komisi IV Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kalimantan Timur (Kaltim) Rusman Ya’qub mendorong Pemerintah Kota (Pemkot) Samarinda untuk bekerja keras mengerakan seluruh elemen masyarakat dalam membangun Kota Tepian. Demikian disampaikan wakil rakyat dari daerah pemilihan Samarinda ini saat usai mengikuti Rapat Paripurna DPRD Kota Samarinda dengan …

Read More »

Puji Berharap Masyarakat Selalu Dukung Upaya Pemkot Samarinda

PARLEMENTARIA KALTIM – ANGGOTA Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) Puji Setyowati berharap, peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Kota Samarinda ke-356 dan HUT Pemerintah Kota (Pemkot) Samarinda ke-64 dapat menjadi motivasi dalam mewujudkan kemajuan di ibukota Provinsi Kaltim itu. Tak hanya itu, Puji juga berharap, pembangunan yang …

Read More »

HUT Samarinda ke-356 dan Pemkot ke-64, Ini Kata Celni Pita Sari

PARLEMENTARIA SAMARINDA – PERKEMBANGAN Kota Samarinda belakangan ini menurut Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Samarinda Celni Pita Sari menunjukan kemajuan yang signifikan. Dia mengatakan, kepemimpinan Wali Kota Samarinda Andi Harun telah merubah wajah Kota Samarinda menjadi semakin maju dan berkembang. Hal itu dikatakan Celni usai mengikuti Upacara Peringatan …

Read More »

HUT Samarinda ke-356 dan Pemkot ke-64, Ini Harapan Sani bin Husein

PARLEMENTARIA SAMARINDA – PUNCAK peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Kota Samarinda ke-356 dan Pemerintah Kota (Pemkot) Samarinda ke-64, ditandai dengan digelarnya upacara di lapangan terbuka yang dipimpin langsung Wali Kota Samarinda. Kegiatan upacara yang dilaksanakan di Halaman Parkir Gelanggang Olahraga (GOR) Segiri Samarinda, Jalan Kesuma Bangsa Samarinda, Minggu (21/01/2024) itu …

Read More »

Disporapar Harap Desainer Tingkatkan Desain Batik Khas Samarinda

SAMARINDA – DINAS Pemuda, Olahraga dan Pariwisata (Disporapar) Kota Samarinda berharap gelaran Fashion Show Kebaya dalam City Centrum Fashion Week 2024 dapat meningkatkan kualitas desain produk batik khas Samarinda. Karena itu, Kepala Bidang (Kabid) Sumber Daya Manusia (SDM) Kepemudaan, Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Ekraf) Disporapar Samarinda Zainun mendorong para desainer …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com