JAKARTA – Presiden Amerika Serikat Donald Trump menolak tawaran Presiden Rusia Vladimir Putin yang berniat menjadi mediator dalam konflik bersenjata antara Israel dan Iran yang telah berlangsung selama lima hari terakhir. Menurut Trump, sebaiknya Putin lebih mencemaskan dan memperhatikan konflik negaranya sendiri dengan Ukraina, yang hingga kini masih terus berlanjut …
Read More »
Berita Borneo Terlengkap se-Kalimantan