Sekolah Favorit atau Pinggiran? Semua Sama! Oleh: Nur Rahma Putri Aprilia DALAM masyarakat kita, ada kecenderungan untuk memandang sekolah-sekolah tertentu sebagai “sekolah favorit” atau “unggulan”. Sementara sekolah lain dianggap sebagai “biasa-biasa saja” atau bahkan “tidak berkualitas”. Pandangan itu sering kali didasarkan pada prestasi akademik, fasilitas, atau popularitas sekolah tersebut. …
Read More »
Berita Borneo Terlengkap se-Kalimantan