Internasional

Alami Sakit Sang Legenda Franz Beckenbauer Tutup Usia

LIGA INGGRIS – Legenda sepak bola Franz Beckenbauer meninggal dunia pada, Senin (08/01/2024) waktu setempat. Mantan pemain bertahan Jerman yang dikenal dengan julukan Der Kaiser tutup usia di umur 78 tahun. Kabar meninggalnya Franz Beckenbauer disampaikan oleh pihak keluarga. Mereka juga mengatakan bahwa Franz Beckenbauer meninggal setelah mengalami sakit akhir …

Read More »

Serangan Israel Dikota Rafah Menewaskan 162 orang

PALESTINE– Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) sudah memperingatkan bahwa wilayah Palestina tidak bisa lagi dihuni, tapi Israel masih saja ngeyel mengebom Gaza. Pada Jumat (05/01/2024), Serangan Israel telah menghantam kota selatan Khan Yunis dan Rafah serta bagian tengah Gaza. “Pasukan Israel terus bertempur di seluruh bagian Jalur Gaza, di utara, tengah dan …

Read More »

242 Orang Dilaporkan hilang di Ishikawa Tertimbun Direruntuhan

TOKYO – Jumlah korban terus bertambah dan hingga empat hari pasca serangkaian gempa bumi dengan gempa terkuat bermagnitudo 7,6 mengguncang Prefektur Ishikawa, Jepang tengah, dan daerah sekitarnya menjadi 92 orang tewas dengan angka warga yang belum ditemukan menembus 200 orang, sementara kekhawatiran terkait meningkatnya laporan kerusakan meningkat seiring upaya penyelamatan …

Read More »

Skor 1-2 Libya Bertahan Hingga Babak Pertama Usai

JAKARTA– Timnas Indonesia kembali gagal menaklukkan Libya setelah menelan kekalahan tipis dengan skor 1-2 pada laga uji coba di Stadion Titanic Mardan, Antalya, Turki, Jumat(05/01/2024) Ini menjadi kekalahan kedua beruntun untuk Indonesia dari Libya dalam laga uji coba setelah pada pertemuan sebelumnya takluk dengan skor 0-4, demikian catatan Persatuan Sepak …

Read More »

AS Katakan Rusia Gunakan Rudal dari Korut untuk Targetkan Ukraina

RUSIA – Bloomberg Intelijen Amerika Serikat (AS) mengatakan Rusia telah menggunakan peluru kendali (rudal) dari Korea Utara (Korut) untuk menyerang target di Ukraina sebagai bagian dari serangan udara dalam beberapa minggu terakhir. Hal ini menunjukkan ketergantungan Moskow yang meningkat pada negara lain untuk melanjutkan perang. Juru bicara Gedung Putih, John …

Read More »

Jadwal Piala FA 2023-2024, Arsenal Vs Liverpool

LIGA INGGRIS – Putaran ketiga Piala FA 2023-2024 menyajikan pertandingan seru yang mempertemukan Arsenal dan Liverpool. Berdasarkan jadwal Piala FA, laga Arsenal vs Liverpool berlangsung di Stadion Emirates, Minggu (07/01/2024) pukul 23.30 WIB. Kedua tim sudah bertemu 12 kali di kompetisi Piala FA. The Gunners, julukan Arsenal, mendominasi dengan 6 …

Read More »

Ketiga pilot,Tidak Terima Kontak Visual Sebelum Tabrakan

  Tokyo – Pilot pesawat Japan Airlines (JAL) yang terbakar tepat setelah 379 penumpang dan awaknya melarikan diri mengaku tidak menerima “kontak visual” atau melihat pesawat penjaga pantai Jepang sebelum tabrakan tersebut, kata maskapai itu pada Kamis 4 Januari 2024. Ketiga pilot juga tidak dapat melihat api dari kokpit ketika …

Read More »

Hamas Siap Bergabung Dalam Satu Pemerintahan Palestina

PALESTINA – Pemimpin Hamas Ismail Haniyeh menyatakan dirinya terbuka terhadap adanya pemerintahan tunggal Palestina atas Jalur Gaza dan Tepi Barat. Hamas saat ini menguasai Jalur Gaza, sedangkan Otoritas Palestina yang didominasi faksi Fatah memerintah Tepi Barat yang diduduki oleh Israel, “Kami telah menerima banyak inisiatif mengenai situasi internal (Palestina) dan kami …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com
X