05/01/2024
Internasional
RUSIA – Bloomberg Intelijen Amerika Serikat (AS) mengatakan Rusia telah menggunakan peluru kendali (rudal) dari Korea Utara (Korut) untuk menyerang target di Ukraina sebagai bagian dari serangan udara dalam beberapa minggu terakhir. Hal ini menunjukkan ketergantungan Moskow yang meningkat pada negara lain untuk melanjutkan perang. Juru bicara Gedung Putih, John …
Read More »
05/01/2024
Internasional
LIGA INGGRIS – Putaran ketiga Piala FA 2023-2024 menyajikan pertandingan seru yang mempertemukan Arsenal dan Liverpool. Berdasarkan jadwal Piala FA, laga Arsenal vs Liverpool berlangsung di Stadion Emirates, Minggu (07/01/2024) pukul 23.30 WIB. Kedua tim sudah bertemu 12 kali di kompetisi Piala FA. The Gunners, julukan Arsenal, mendominasi dengan 6 …
Read More »
04/01/2024
Internasional
Tokyo – Pilot pesawat Japan Airlines (JAL) yang terbakar tepat setelah 379 penumpang dan awaknya melarikan diri mengaku tidak menerima “kontak visual” atau melihat pesawat penjaga pantai Jepang sebelum tabrakan tersebut, kata maskapai itu pada Kamis 4 Januari 2024. Ketiga pilot juga tidak dapat melihat api dari kokpit ketika …
Read More »
03/01/2024
Internasional
PALESTINA – Pemimpin Hamas Ismail Haniyeh menyatakan dirinya terbuka terhadap adanya pemerintahan tunggal Palestina atas Jalur Gaza dan Tepi Barat. Hamas saat ini menguasai Jalur Gaza, sedangkan Otoritas Palestina yang didominasi faksi Fatah memerintah Tepi Barat yang diduduki oleh Israel, “Kami telah menerima banyak inisiatif mengenai situasi internal (Palestina) dan kami …
Read More »
12/11/2023
Breaking News, Headlines, Internasional
RIYADH, ARAB SAUDI – KONFERENSI Tingkat Tinggi (KTT) Luar Biasa Organisasi Kerjasama Islam (OKI) menjadi kesempatan bagi Presiden Republik Indonesia (RI) Joko Widodo mendorong OKI untuk menjadi garda terdepan dalam penyelesaian krisis di Gaza, Palestina. Hal tersebut disampaikan oleh Presiden Jokowi saat berbicara pada KTT OKI yang digelar di King …
Read More »
23/10/2023
Berita Lainnya, Breaking News, Headlines, Internasional
GAZA – SEBANYAK 29 staf Badan Perserikatan Bangsa Bangsa (PBB) untuk Pengungsi Palestina atau United Nations Relief and Works Agency (UNRWA) for Palestine dilaporkan telah tewas di Gaza sejak pecahnya perang antara militan Hamas dengan Israel. Mayoritas korban yang tewas adalah guru. “Kami terkejut dan berduka. Kini dipastikan bahwa 29 …
Read More »
03/10/2023
Advertorial, Dispora Kukar, Hotnews, Internasional, Kalimantan Timur, Kutai Kartanegara, Pemkab Kutai Kartanegara, Serba Serbi
KUTAI KARTANEGARA – SEKRETARIS Kabupaten (Sekkab) Kutai Kartanegara (Kukar) Sunggono melepas 33 atlet Shironji Kempo Kukar yang akan berlaga dalam kejuaraan Shironji Kempo International Study Session di Tokyo, Jepang. Pelepasan atlet Kempo Kukar ini berlangsung di Ruang Serbaguna Kantor Bupati Kukar Jalan Wolter Monginsidi, Tenggarong, Selasa (3/10/2023). Ketua Umum Pengurus …
Read More »
06/08/2023
Berita Lainnya, Breaking News, Headlines, Internasional
JEPANG memperingati 78 tahun peristiwa bom atom di Hiroshima dan Nagasaki. Selain berharap tragedi yang memilukan tersebut tidak terulang lagi, negeri matahari terbit itu juga memperingatkan Rusia -yang tengah berperang dengan Ukraina, soal bahaya nuklir. “Jepang, sebagai satu-satunya negara yang menderita bom atom dalam perang, akan melanjutkan upaya menuju dunia …
Read More »
26/07/2023
Berita Lainnya, Breaking News, Headlines, Internasional, Serba Serbi
NEW YORK – MAJELIS Umum Persatuan Bangsa-Bangsa (PBB) memutuskan untuk mengadopsi resolusi yang dirancang Maroko, di markas besar PBB di New York, Selasa (25/7/2023). Resolusi itu bertajuk “Promoting interreligious and intercultural dialogue and tolerance in countering hate speech” atau “Mempromosikan dialog dan toleransi antaragama dan antarbudaya dalam melawan ujaran kebencian”. …
Read More »
21/07/2023
Berita Lainnya, Breaking News, Headlines, Internasional, Serba Serbi
SINGAPURA – RANGKAIAN skandal tengah mengguncang Singapura. Beberapa politisi tersohor di negeri jiran yang berbatasan dengan Kepulauan Riau ini, terseret kasus yang tak biasa. Di antaranya kasus korupsi yang melibatkan Menteri Transportasi Singapura S. Iswaran hingga Ketua Parlemen Singapura Tan Chuan Jin yang terlibat perselingkuhan dengan anggota parlemen. Terbaru, dua …
Read More »