BALIKPAPAN – KEBERADAAN Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) sangat vital dalam mendukung jalannya pemerintahan, khususnya pada sektor-sektor yang memerlukan keahlian dan kompetensi tertentu. Karena itu Penjabat (Pj) Bupati Penajam Paser Utara (PPU) Makmur Marbun menekankan pentingnya sinergi antara pemerintah daerah dan PPPK dalam upaya meningkatkan pelayanan publik di Kabupaten …
Read More »Malam Ramah Tamah Pisah Kenang, Pelaku UMKM: Terimakasih Pak Pj Bupati PPU
PENAJAM – RATUSAN pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) yang setiap pekan mengisi kegiatan malam Pentas Seni dan UMKM di Alun-alun Kantor Bupati PPU tampaknya belum siap berpisah dengan sosok Penjabat (Pj) Bupati PPU Makmur Marbun, orang yang telah menggagas acara tersebut. Seperti …
Read More »Pj Bupati PPU Bersyukur, Bisa Saksikan Kemegahan Bandara VVIP IKN
PENAJAM – PENJABAT (Pj) Bupati Penajam Pasar Utara (PPU) Makmur Marbun mengungkapkan bangga dan bersyukur karena pembangunan Bandara VVIP Ibu Kota Nusantara (IKN) yang berada di Kelurahan Gersik, Kecamatan Penajam, Kabupaten PPU dapat terlaksana dengan baik. Perihal ini dikatakan Makmur Marbun di sela-sela mendampingi beberapa tamu daerah melakukan kunjungan ke …
Read More »MTQN XXX Resmi Ditutup, Wali Kota Samarinda Ucapkan Terima Kasih kepada Kafilah
SAMARINDA – WALI Kota Samarinda Andi Harun menyampaikan rasa terima kasih kepada para kafilah dari 38 provinsi di Indonesia yang telah berlomba di ajang Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) XXX Tingkat Nasional Tahun 2024 di Kota Samarinda, Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim). Untuk diketahui, MTQ Nasional ke-30 tahun 2024 di Kaltim yang …
Read More »Wabup Kukar Launching CFD Kecamatan Muara Jawa
MUARA JAWA – Pemerintah Kecamatan Muara Jawa, Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) resmi meluncurkan program Car Free Day (CFD) pada Minggu (15/9/2024). Acara itu berlangsung meriah dengan antusiasme tinggi dari masyarakat setempat. Dihadiri ratusan warga, acara peresmian CFD tersebut bertujuan mendorong gaya hidup sehat serta meningkatkan kesadaran akan pentingnya udara bersih …
Read More »Meriah dan Edukatif, Peringatan HAN di Margahayu, Loa Kulu
LOA KULU – PERINGATAN Hari Anak Nasional (HAN) yang diadakan di Desa Margahayu, Kecamatan Loa Kulu, Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) pada Sabtu (14/9/2024), berlangsung meriah dan penuh edukasi. Acara tersebut diselenggarakan oleh Pemerintah Desa (Pemdes) Margahayu bekerja sama dengan berbagai pihak, termasuk sekolah-sekolah setempat, komunitas masyarakat, serta lembaga pemerhati anak. …
Read More »Makmur Marbun Minta UMKM di PPU Jangan Sampai Mundur
PENAJAM – GEBYAR Pentas Seni dan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) yang telah berjalan hampir sepuluh bulan di Alun-alun depan Kantor Bupati Bupati Penajam Paser Utara (PPU) harus tetap menjadi sarana bagi UMKM untuk mengembangkan usahanya. UMKM juga tidak boleh mundur bahkan harus bisa menjadi yang terdepan di PPU. …
Read More »Sekda Kaltim: Alhamdulillah, Tim Putra Fahmil Qur’an Juara Satu
SAMARINDA – SEKRETARIS Daerah (Sekda) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) Sri Wahyuni menyampaikan rasa syukurnya atas keberhasilan tim putra Kaltim meraih juara satu dan tim putri menduduki juara kedua Cabang Fahmil Qur’an, pada ajang Musabaqah Tilawatil Quran Nasional (MTQN) XXX tahun 2024. Untuk diketahui, Cabang Fahmil Qur’an adalah kompetisi yang menguji …
Read More »DRTPM Kemendikbudristek Gelar Pelatihan Manajemen Olahraga di Desa Manunggal Jaya
TENGGARONG SEBERANG – PULUHAN anggota Karang Taruna dan Guru Olahraga Sekolah Dasar (SD) hingga Sekolah Menengah Atas (SMA) di Desa Manunggal Jaya, Kecamatan Tenggarong Seberang, baru-baru ini mengikuti Pelatihan Manajemen Olahraga. Pelatihan satu hari yang dilaksanakan di Unit Pelaksana Teknis (UPT) Dinas Pendidikan Kecamatan Tenggarong Seberang, Sabtu (14/09/2024) itu diselenggarakan …
Read More »Sekda PPU Ajak Masyarakat Manfaatkan CFD Untuk Kesehatan
PENAJAM – CAR Free Day (CFD) yang digelar setiap sabtu pagi di lingkungan Kantor Bupati Penajam Paser Utara (PPU) nampaknya sudah menjadi rutinitas setiap akhir pekan bagi ratusan masyarakat dan jajaran instansi di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) PPU sebagai momen untuk berolaharaga Momen CFD seperti tampak pada Sabtu (14/9/2024) pagi …
Read More »