Jawa Tengah

Casis SIPSS Ahmad Sutansyah Siregar: Kombinasi Prestasi Akademik, Keimanan, dan Olahraga

SEMARANG – Ahmad Sutansyah Siregar, asal Depok, Jawa Barat, menjadi salah satu Calon Siswa (Casis) Sekolah Inspektur Polisi Sumber Sarjana (SIPSS) Tahun 2025 yang berhasil lolos seleksi tahap 1. Selain prestasi akademik, Sutan, sapaan akrabnya, juga dikenal sebagai seorang penghafal Alquran dan atlet taekwondo. Sutansyah memulai perjalanan tahfidz Alquran sejak …

Read More »

Paskibraka Asian Games M Rafli Akbar Lolos SIPSS, Targetkan Jadi Polisi Siber

KUTAI KARTANEGARA – Muhammad Rafli Akbar (23) berhasil lolos seleksi tahap 1 Calon Siswa (Casis) Sekolah Inspektur Polisi Sumber Sarjana (SIPSS) Tahun 2025 pada Kamis (20/02/2025). Rafli, yang memiliki keahlian di bidang Informatika dan Teknologi (IT), memiliki latar belakang yang cukup mentereng, salah satunya sebagai anggota Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka). …

Read More »

Salma, Komikus Berhijab dari UNS, Ikut Seleksi SIPSS Polri

SEMARANG – Di tengah persaingan ratusan calon siswa (Casis) Sekolah Inspektur Polisi Sumber Sarjana (SIPSS) tahun 2025, terdapat sosok yang cukup menarik perhatian. Adalah Salma Putri Yuliani (24), seorang perempuan berhijab yang tidak hanya memiliki keahlian di bidang seni, tetapi juga bertekad untuk mengabdi kepada negara melalui Polri. Lulusan Desain Komunikasi …

Read More »

Pemda PPU Kunjungi Banyumas untuk Studi Tiru Pengelolaan Sampah

BANYUMAS – Pemerintah Daerah (Pemda) Penajam Paser Utara (PPU) melalui Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten PPU mengadakan studi tiru terkait pengelolaan sampah berbasis masyarakat di Kabupaten Banyumas, Provinsi Jawa Tengah (Jateng), pada Selasa (21/01/2024). Dalam kegiatan studi tiru ini, Pemda PPU melibatkan seluruh camat dan beberapa Kepala Desa di wilayah …

Read More »

Bantu Korban Longsor, Satbrimob Polda Jateng Turun ke Petungkriyono dan Siapkan Dapur Umum

PEKALONGAN – Sebanyak 100 personel dari Satbrimob Polda Jawa Tengah dikerahkan untuk membantu pencarian korban tanah longsor yang terjadi di Petungkriyono, Pekalongan, pada Selasa (21/01/25). Selain melakukan pencarian korban, tim juga mendirikan dapur lapangan untuk memenuhi kebutuhan pangan para pengungsi yang terdampak bencana. Kepala Satbrimob Polda Jateng, Kombes Pol Dedi, menyampaikan …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com