JAKARTA — Pemerintah melalui Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen) memperkenalkan program pendidikan terobosan bernama Sekolah Rakyat yang mengusung sistem fleksibel multi entry-multi exit. Program ini dirancang untuk memberikan akses pendidikan yang lebih luas dan inklusif, terutama bagi anak-anak dari keluarga prasejahtera. Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Abdul Mu’ti, menyampaikan …
Read More »
Berita Borneo Terlengkap se-Kalimantan