JAKARTA – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengingatkan calon anggota legislatif (caleg) terpilih wajib menyerahkan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN). “Salah satu isi dari peraturan Komisi Pemilihan Umum (KPU) tersebut adalah mewajibkan para calon legislatif terpilih baik itu dari Dewan Perwakilan Rakyat (DPR), Dewan Perwakilan Daerah (DPD), Dewan Perwakilan Rakyat …
Read More »Langkah KPU: Minta MK Menolak Gugatan Pilpres Anies-Muhaimin
JAKARTA – Komisi Pemilihan Umum (KPU) meminta Mahkamah Konstitusi (MK) menolak gugatan pasangan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar terkait hasil Pemilihan umum presiden dan wakil presiden (pilpres) 2024. Kuasa hukum KPU Hifdzil Alim menilai gugatan yang diajukan pasangan itu tidak sesuai dengan format gugatan perselisihan hasil pemilihan umum (PHPU) di MK. “Hanya …
Read More »Respons Tim 02: Permintaan Tim AMIN Panggil 4 Menteri Dibalas dengan Permintaan Panggil Megawati
JAKARTA – Kuasa hukum Anies-Muhaimin (AMIN) Ari Yusuf Amir meminta Mahkamah Konstitusi (MK) untuk menghadirkan empat menteri sebagai saksi dalam sidang perselisihan hasil pemilihan umum (PHPU) atau sengketa Pemilihan umum presiden dan wakil presiden (pilpres) 2024. Empat menteri yang dimaksud, yakni Menteri Keuangan Sri Mulyani, Menteri Sosial Tri Rismaharini, Menteri …
Read More »Respons KPU dan Tim Prabowo terhadap Gugatan Sengketa Pilpres di MK
JAKARTA – Mahkamah Konstitusi (MK) menggelar sidang lanjutan sengketa Pemilihan umum presiden dan wakil presiden (Pilpres) 2024 pada hari ini, Kamis (28/03/2024). Agenda sidang adalah tanggapan dari Komisi Pemilihan Umum (KPU), Bawaslu serta Tim Hukum Prabowo-Gibran. Mereka akan menanggapi gugatan yang diajukan kubu Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar dan Ganjar Pranowo-Mahfud MD. …
Read More »Kicep!! Cak Imin Terpantau Mainkan HP Ditengah Sidang
JAKARTA – Calon wakil presiden (cawapres) Muhaimin Iskandar alias Cak Imin kena tegur petugas lantaran menggunakan handphone (Hp) di tengah sidang sengketa Pemilu Presiden dan Wakil Presiden (Pilpres) 2024 di Mahkamah Konstitusi (MK). Mulanya, Kapten Tim Nasional (Timnas) AMIN Syaugi Alaydrus yang lebih dulu menggunakan ponselnya. Momen itu terjadi ketika …
Read More »Kemenangan Gemilang Timnas Indonesia 3-0 di Kandang Vietnam
JAKARTA – Indonesia mengalahkan Vietnam 3-0 dalam laga lanjutan Grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Stadion My Dinh, Hanoi, Selasa (26/03/2024) malam Waktu Indonesia Barat (WIB). Hasil ini membuat Tim Nasional (Timnas) Indonesia kukuh di posisi kedua klasemen Grup F dengan tujuh poin. Tim Garuda unggul empat poin atas …
Read More »PSI DKI Klarifikasi Isu yang Menyeret Kader dalam Kasus Kekerasan Seksual
JAKARTA – Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Daerah Khusus Ibu Kota (DKI) Jakarta buka suara terkait kader partainya yang diduga terlibat kasus kekerasan seksual. Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) PSI DKI Jakarta Elva Farhi Qolbina mengatakan terduga pelaku sudah mengundurkan diri dari jabatannya sebagai Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) PSI Jakarta …
Read More »Prabowo Meminta Persiapan Kader Demokrat untuk Menempati Jabatan Menteri, Ungkap AHY
JAKARTA – Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) mengatakan Presiden terpilih Prabowo Subianto sudah meminta menyiapkan kader terbaik Demokrat untuk menjadi menteri di kabinet pemerintahan mendatang. “Bapak [Prabowo] juga sudah memerintahkan kepada saya, untuk menyiapkan sejumlah kader terbaik Partai Demokrat, yang akan membantu Bapak di kabinet dan pemerintahan …
Read More »Hanya ada 8 Hakim dalam Sengketa Pilpres, Bagaimana Penentuan Hasilnya?
JAKARTA – Perkara sengketa Pemilihan umum presiden dan wakil presiden (Pilpres) 2024 hanya ditangani delapan hakim konstitusi. Sebab, hakim konstitusi Anwar Usman tak bisa ikut menangani perkara berdasarkan putusan Majelis Kehormatan Mahkamah Konstitusi (MKMK). Putusan MKMK itu dijatuhkan kepada Anwar pada November 2023 karena ia dinilai terbukti melakukan pelanggaran etik …
Read More »Kekayaan Jokowi Tahun 2023 Meningkat Rp 13 Miliar dari Tahun Sebelumnya
JAKARTA – Harta kekayaan Presiden Joko Widodo (Jokowi) meningkat Rp 13,45 miliar pada tahun 2023 dibanding 2022. Kekayaan Jokowi itu tertuang di situs Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) pada Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Berdasarkan penelusuran pada menu Kepatuhan LHKPN Pimpinan Tinggi Negara untuk tahun wajib lapor 2023, Jokowi disebut …
Read More »