JAKARTA – Kejaksaan Agung (Kejagung) melakukan penyitaan terhadap 10 kontainer berisi dokumen dari Terminal Bahan Bakar Minyak (TBBM) Tanjung Gerem, yang terletak di Cilegon, Banten. Penggeledahan yang berlangsung pada Jumat (28/02/2025) tersebut dilakukan dalam rangka pengembangan kasus dugaan korupsi terkait tata kelola minyak mentah dan produk kilang milik PT Pertamina …
Read More »