Nasional

Matangkan Raperda, Pansus Ambil Referensi dari Banten

PARLEMENTARIA KALTIM – Guna mematangkan penyusunan dan pembahasan Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang Pendidikan Pancasila dan Wawasan Kebangsaan, Panitia Khusus (Pansus) Dewan Perwakilan Rakyat Dearah (DPRD) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) dipimpin ketuanya Romadhony Putra PRatama mengambil referensi dari Banten. Pansus menggelar kunjungan kerja ke Kantor DPRD Banten yang berlokasi di …

Read More »

DPRD Kaltim-DKI Jakarta Sharing Tugas Kedewanan

PARLEMENTARIA KALTIM – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) dan anggota DPRD Daerah Khusus Istimewa (DKI) Jakarta melakukan tukar informasi dan pengalaman atau sharing berkaitan dengan isu-isu tentang kedewanan, terutama soal tugas dan fungsi yang dijalankan para wakil rakyat. Kegiatan itu berlangsung di Kantor DPRD DKI Jakarta …

Read More »

Kadispora Kaltim Jadi Nominator Tinarbuka 2023

ADVETORIAL DISPORA KALTIM – Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) Agus Tiannur menjadi salah satu nominator yang akan mengikuti uji presentasi kepatutan dan kelayakan anugerah Tinarbuka 2023 yang digelar Komisi Informasi Pusat. Tinarbuka bertujuan untuk menilai komitmen pimpinan lembaga terhadap pencapaian informasi. Tinarbuka akan dibagi dalam …

Read More »

Ketua BK DPRD Samarinda Hadiri Seminar Nasional MKD DPR RI

PARLEMENTARIA KOTA SAMARINDA – Ketua Badan Kehormatan (BK) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Samarinda Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) Ahmat Sopian Noor menghadiri Seminar Nasional bertema “Menyongsong Kontestasi Demokrasi : Mencari Wakil Rakyat Yang Bervisi, Bernurani, dan Berparadigma Etis” yang dilaksanakan oleh Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) Dewan Perwakilan Rakyat Republik …

Read More »

Dispora Peringkat Kedua Tangani Arsip Terbaik

ADVETORIAL DISPORA KALTIM – Pencapaian Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Provinsi Kalimantan Timur mendapat peringkat kedua terbaik dalam Penyelenggaraan Kearsipan di lingkungan Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim). Penghargaan yang diterima Arsiparis Dispora Kaltim, Annisa Nurul Fadjria mewakili Kepala Dispora Kaltim Agus Tiannur dalam Rapat Koordinasi Daerah (Rakorda) Perpustakaan dan Kearsipan …

Read More »

Sekwan Berharap SDM Kaltim Punya Daya Saing

  PARLEMENTARIA DPRD KALTIM – Ditunjuknya Kalimantan Timur (Kaltim) sebagai wilayah yang akan menjadi Ibu Kota Negara (IKN) menuntut provinsi ini untuk segera berbenah, menyelaraskan derap pembangunan dengan kemajuan yang bakal terjadi seiring keberadaan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara. Karena itu, untuk memberikan rumusan, ide, gagasan dan konsep yang dapat dijadikan …

Read More »
LKBB Gelora Season 2 Tahun 2022 Cilacap

SMPN 1 Wakili Kukar di Ajang LKBB Nasional Open

  JAWA TENGAH – Pelajar putra dan putri dari Sekolah Menengah Pertama Negeri (SMPN) 1 Tenggarong, Kutai Kartanegara (Kukar) mewakili daerahnya mengikuti Lomba Ketangkasan Baris Berbaris (LKBB) Gelar Lomba Pasukan Pengibar Bendera (Gelora) Season 2 yang digelar secara nasional di Kampus Sekolah Menengah Kejuran Negeri (SMKN) Karangpucung, Cilacap, Jawa Tengah …

Read More »

Maling Apes Ditangkap Polisi, Ketiduran Saat Beraksi

  JAWA TENGAH  – Viral seorang pencuri di SDN Tamanrejo Blora tertidur. Pencuri dibangunkan polisi tampak terlihat kaget. Aksi pencuri ini cukup unik. Pencuri ak sempat membawa barang curian di Sekolah Dasar Negeri (SDN) Tamanrejo, Kecamatan Tunjungan, Kabupaten Blora, Jawa Tengah, pada Selasa (1/11/2022). Pencuri ini ditangkap polisi dengan mudah tanpa …

Read More »

Akibat Amukan Sungai Mombi

  SULAWESI BARAT – Banjir yang menerjang Desa Kalumammang di Polewali Mandar (Polman), Sulawesi Barat (Sulbar) akibat meluapnya Sungai Mombi mengakibatkan jembatan penghubung di dua dusun terputus. Akibatnya ada 151 kepala keluarga (KK) terisolir dan 6 ternak sapi milik warga hanyut terseret banjir. “Jembatan Sungai Mombi yang meluap kondisinya terputus …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com