SAMARINDA – REKTOR Universitas Mulawarman (Unmul) Abdunnur diperbincangkan karena namanya masuk dalam usulan sebagai Penanggung Jawab (Pj) Gubernur Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim). Sosok Abdunnur diusulkan ke DPRD Kaltim untuk menjadi Pj Gubernur Provinsi Kaltim menggantikan Isran Noor yang akan habis masa jabatannya beberapa bulan lagi. Bagaimana tanggapan Abdunnur yang …
Read More »Gubernur Isran Noor Buka Kaltim Fest 2023
SAMARINDA – DINAS Pariwisata (Dispar) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) menggelar ajang Kaltim Fest 2023. Kegiatan bertajuk “Explore Tourism and Economy Creative in Nusantara” ini digelar di Convention Hall Samarinda, Komplek Gelora Kadrie Oening, Jalan Wahid Hasyim Samarinda, mulai Jumat (07/07/2023) hingga Sabtu (15/07/2023) mendatang. Kepala Dispar Kaltim Akhmad Herwansyah …
Read More »Anggaran BNK Paser Dipangkas, Dari Rp 500 juta Tahun Depan Hanya Rp 200 juta
PASER – ANGGARAN Badan Narkotika Kabupaten (BNK) Paser turun drastis hingga 65 persen dibanding anggaran tahun sebelumnya. Jika pada tahun 2022 dan 2023, BNK Paser mendapatkan alokasi dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Paser sebesar Rp 504.937.505,-. Maka untuk tahun 2024 mendatang, BNK Paser hanya mendapatkan jatah …
Read More »Kaltim Representasi dari Heterogenitas Indonesia
SAMARINDA – GUBERNUR Kalimantan Timur (Kaltim) Isran Noor menghadiri acara Welcome Dinner bersama Wakil Rektor II PTN se-Indonesia, di Hotel Puri Senyiur, Samarinda pada jumat (7/7/2023). Acara itu diselenggarakan dalam rangka Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Forum Wakil Rektor (WR) II Perguruan Tinggi Negeri se-Indonesia. Dalam Rakernas yang dikuti 60 …
Read More »Gandeng BPJS, Gubernur Launching Program Perlindungan 100 Ribu Pekerja Rentan Kaltim
SAMARINDA – PARA pekerja rentan di Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) yang tidak masuk dalam lingkungan perusahaan, patut tersenyum sumringah. Pasalnya, Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kaltim memberikan perhatian lebih kepada mereka. Adalah lauching Perlindungan 100 Ribu Pekerja Rentan Kaltim yang memberikan kesempatan kepada para pekerja tersebut untuk mendapatkan jaminan ketenaga-kerjaan. Launching …
Read More »Sutomo Jabir Harap Atlet Panahan Kaltim Berlaga di Ajang Internasional
PARLEMENTARIA KALTIM – ANGGOTA Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) Sutomo Jabir berharap atlet panahan Kaltim bisa membela Indonesia pada ajang internasional. Ia juga memimpikan cabang olahraga (cabor) panahan dapat memiliki lapangan berlatih yang memilik fasilitas lengkap dan nyaman digunakan, Demikian disampaikan Sutomo Jabir yang juga …
Read More »Dewan Akan Bahas Pengunaan Silpa 2022 dengan Gubernur Kaltim
PARLEMENTARIA KALTIM – ALOKASI Sisa Lebih Penggunaan Anggaran (Silpa) Tahun Anggaran 2022 masih belum bisa diputuskan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim). Apakah akan dimasukan ke dalam Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Perubahan tahun anggaran 2023 atau dialokasikan di APBD Murni tahun 2024. Usai memimpin Rapat …
Read More »Rapat Paripurna DPRD Kaltim ke-21, Ada Lima Agenda
PARLEMENTARIA KALTIM – RAPAT Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) kembali dilaksanakan bertempat di Gedung Utama Kantor DPRD Kaltim Jalan Teuku Umar, Karang Paci, Samarinda, Selasa (04/07/2023). Rapat yang dipimpin Ketua DPRD Provinsi Kaltim Hasanuddin Mas’ud didampingi Wakil Ketua DPRD Kaltim Seno Aji dan Sigit …
Read More »Sisa Lima Hari, KPU Samarinda Belum Terima Berkas Perbaikan Bacaleg
SAMARINDA – HINGGA hari ini, sejumlah partai politik di Kota Samarinda belum menyetorkan berkas perbaikan bakal calon anggota legislatif (bacaleg) ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Samarinda. Padahal masa tenggang perbaikan berkas bacaleg tersebut tersisa lima hari lagi. Demikian hal itu diungkapkan Ketua KPU Samarinda Firman Hidayat usai mengikuti …
Read More »Bahas Silpa 2022, Banggar DPRD Kaltim Gelar Rapat dengan TPAD
PARLEMENTARIA KALTIM – BADAN Anggaran (Banggar) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) menyoroti Sisa Lebih Pembiayaan Anggaran (Silpa) Tahun Anggaran 2022 yang mencapai Rp 6 triliun. Demikian hal tersebut terungkap usai Banggar DPRD Kaltim menggelar rapat dengan Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) Pemprov Kaltim, di ruang …
Read More »