Headlines

Reklamasi Lahan Tambang, Kodim 0906/Kkr Tanam 4 Ribu Pohon

TENGGARONG SEBERANG – KEGIATAN Tentara Nasional Indonesia (TNI) Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-122 di Desa Kerta Buana, Kecamatan Tenggarong Seberang, Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) masih terus berlanjut. Pada Kamis (24/10/2024) kemarin, Komando Distrik Militer (Kodim) 0906/Kkr melaksanakan kegiatan penanaman 4 ribu pohon buah di lahan eks tambang PT Kitadin, di …

Read More »

Guru di Wilayah Pedalaman Kukar Masih Terkendala Akses Informasi

TENGGARONG – FAKTOR geografis Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) yang luas menjadi tantangan besar yang dihadapi para guru di Kukar, sehingga banyak dari mereka yang terkendala akses informasi, terutama bagi yang tinggal di wilayah pedalaman. Demikian hal itu diungkapkan Ketua Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Kabupaten Kukar Prof. Yonathan Palinggi kepada …

Read More »

Dorong UMKM di Benua Taka, Pemkab PPU Launching “Nge Live Yuk!”

PENAJAM – GUNA mendukung pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) dalam beradaptasi di era digital, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Penajam Paser Utara (PPU) meluncurkan program “Nge Live Yuk!”. Program ini resmi di Launching Penjabat (Pj) Bupati PPU Zainal Arifin di Pasar Induk Nenang, Kecamatan Penajam, Kamis (24/10/2024). Dalam sambutannya, Zainal …

Read More »

Hujan Lebat dan Angin Kencang, Runtuhkan Atap Gedung Enggang di RSUD Parikesit

TENGGARONG – HUJAN deras disertai angin kencang yang melanda Kota Tenggarong dan sekitarnya di Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) pada Kamis (24/10/2024) sore, mengakibatkan kerusakan bangunan di lantai tiga Gedung Enggang, Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Aji Muhammad Parikesit, Tenggarong Seberang. Akibat cuaca ekstrem tersebut, bagian dari konstruksi atap gedung mengalami …

Read More »

Pj Bupati Zainal Arifin Beri Motivasi Ratusan Peserta Tes CPNS Kabupaten PPU

BALIKPAPAN – PENJABAT (Pj) Bupati Penajam Paser Utara (PPU) Zainal Arifin monitoring sekaligus memberikan motivasi kepada ratusan peserta Computer Assisted Test (CAT) sesi kedua Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Kabupaten PPU Tahun 2024 yang digelar di Hotel Senyiur Balikpapan, Kamis (24/10/2024). Di sela-sela kegiatan itu, Zainal Arifin menyampaikan beberapa hal …

Read More »

Bangun Sinergi, LPP Tenggarong Silaturahmi ke Disperindag Kukar

TENGGARONG – GUNA membangun sinergi, khususnya dalam hal memasarkan produk-produk kerajinan tangan para Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP), Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Kalapas) Perempuan Tenggarong Triana Agustin bersama jajaran petugas Lapas, melakukan kunjungan silaturahmi ke Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar), Jalan Jenderal Sudirman, Melayu, Tenggarong, Rabu (23/10/2024). Kunjungan …

Read More »

Komisi IV DPRD Samarinda Fasilitasi Kompensasi Pekerja PT SLJ/OAK

PARLEMENTARIA SAMARINDA – KOMISI IV Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Samarinda melakukan Rapat Dengar Pendapat (RDP) dengan para pekerja yang bergabung dalam Serikat Buruh Samarinda (Serinda), dan Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Samarinda serta direksi PT Sumalindo Lestari Jaya (SLJ) Global Tbk yang kini secara operasional dipegang PT Orimba Alam …

Read More »

Tanam Jagung Perdana di Gunung Mulia, Pj Bupati PPU Dorong Pemanfaatan Lahan Produktif

BABULU – PEMERINTAH Kabupaten (Pemkab) Penajam Paser Utar (PPU) gelar kegiatan tanam jagung perdana yang diselenggarakan di Desa Gunung Mulia, Kecamatan Babulu, Rabu (23/10/2024). Kegiatan tersebut dibuka Penjabat (Pj) Bupati PPU Zainal Arifin melalui apel bersama. Acara itu juga melibatkan sinergi antara Pemkab PPU, Komando Distrik Militer (Kodim) 0913/PPU, dan …

Read More »

Pj Bupati PPU Hadiri Ekspose Verifikasi Lahan Pengendali Banjir dan Jalan Tol

BALIKPAPAN – PENJABAT (Pj) Bupati Penajam Paser Utara (PPU) Zainal Arifin menghadiri kegiatan ekspose hasil pendataan, pengukuran, dan verifikasi bidang tanah oleh satuan tugas untuk pembangunan pengendali banjir Sungai Sepaku dan jalan bebas hambatan (Tol) segmen 6A dan 6B yang diselenggarakan Otorita Ibukota Nusantara (OIKN). Acara yang digelar di Hotel …

Read More »

Optimalkan Persiapan Pilkada, KPU Samarinda Kembali Gelar Uji Coba Sirekap

SAMARINDA – KOMISI Pemilihan Umum (KPU) Kota Samarinda kembali melakukan uji coba penggunaan Aplikasi Sistim Rekapitulasi (Sirekap) Nasional tahap kedua persiapan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) tahun 2024 untuk Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) dan Panitia Pemungutan Suara (PPS) se-Kota Samarinda. Komisioner KPU Samarinda Divisi Perencanaan, Data dan Informasi Akbar Ciptanto mengatakan, …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com