Headlines

Bau Kemenangan di Saat Pendaftaran

KUTAI KARTANEGARA – “Siapa berani lawan Rita?” ungkapan yang sering disuarakan warga Kutai Kartanegara (Kukar), Kalimantan Timur (Kaltim). Pernyataan itu menandakan betapa kuatnya pengaruh politik Rita Widyasari, sang petahana yang dipastikan bakal ikut bertarung dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kukar yang digelar serentak 9 Desember 2015 nanti. Pada Pilkada Kukar …

Read More »

Kader Golkar Ngamuk, Sekretariat Golkar Dirusak

BALIKPAPAN – Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) di Kota Balikpapan, Kalimantan Timur (Kaltim) memanas. Puluhan kader dan simpatisan Partai Golkar di Kota Balikpapan mengamuk dan merusak Kantor DPD II Golkar yang berlokasi di Jalan Jendral Sudirman, Balikpapan, Minggu (26/7/2015). Simpatisan Golkar Balikpapan meluapkan kekecewaan terhadap beredarnya keputusan DPP Golkar tentang pengusungan …

Read More »

Duit Rp 90 M Bakal Tersedot Buat Perbaikan Jalan Longsor

KUTAI KARTANEGARA – Poros jalan nasional yang mengalami longsor di Desa Bakungan, Kecamatan Loa Janan, Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar), Kalimantan Timur (Kaltim) beberapa waktu lalu, kini tengah diusulkan perbaikannya. Dari perencanaannya, perbaikan jalan yang longsor sepanjang 75 meter tersebut bakal menghabiskan duit negara Rp 90 miliar. Pihak Kementerian Pekerjaan Umum …

Read More »

Toleransi Yang Terluka di Tanah Tolikara

PAPUA – Belasan kios, rumah, dan sebuah mushala di Karubaga, Kabupaten Tolikara, Provinsi Papua, Jumat (17/7/2015) pagi dibakar massa. Kepala Bidang Humas Kepolisian Daerah Papua Kombes Patrige Renwarin yang dihubungi melalui telepon selulernya membenarkan kejadian ini. Menurut Patrige, dari laporan yang diperoleh dari Kapolres Tolikara, kejadian berlangsung sekitar pukul 07.00 …

Read More »

Kukar Tertimpa Bencana, Jalur Utama Putus Karena Longsor

KUTAI KARTANEGARA – Poros Jalan Gerbang Dayaku, yang menghubungkan Loa Janan ke Tenggarong, di Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar), Kalimantan Timur (Kaltim) terputus sejak Rabu (15/7/2015) sore, sekitar pukul 14.30 Wita. Putusnya jalur darat terdekat menuju Tenggarong dari Samarinda dan Balikpapan tersebut setelah salah satu titik badan jalan di poros jalan …

Read More »

Usai Kebaktian, Ratusan Jamaat Gereja Keracunan

SANGGAU – Minggu (12/7) lalu, rupanya jadi hari naas bagi ratusan jamaat Kristiani yang melaksanakan kebaktian di Desa Entakai, Kecamatan Kapuas, Kabupaten Sanggau, Kalimantan Barat (Kalbar). Mereka keracunan makanan yang disantap usai ibadah tersebut. Hari itu, dikabarkan dari 102 jadi korban dan sebagian di antaranya parah, dirawat intensif di Rumah …

Read More »

Amukan Preman Bersajam di Kantor ACC

SAMARINDA – Masalah duit adalah masalah rentan, terkadang membawa petaka. Demikian juga soal utang piutang. Seperti halnya yang terjadi di kantor cabang perusahaan pembiayaan grup PT Astra International Tbk, Astra Credit Companies (ACC), di Jalan Juanda, Kelurahan Air Hitam, Samarinda. Diduga, terpicu persoalan sengketa kredit mobil seorang konsumen ke ACC …

Read More »

CFK dan Senipah Gangguan, Empat Kota di Kaltim Blackout

EMPAT daerah di Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim), yakni Balikpapan, Samarinda, Bontang dan sebagian wilayah Kutai Kartanegara (Kukar) mengalami blackout atau pemadaman listrik selama berjam-jam sejak Selasa (7/7). Di sekitar kawasan Tenggarong, Kukar, misalnya, pemadaman terjadi sejak Selasa sekitar pukul 14.00 Wita hingga petang hari. Sejumlah warga di Tenggarong mengeluh, pasalnya …

Read More »

Ketahuan Nyolong Ikan, TNI Tangkap Kapal Malaysia

NUNUKAN – Laut di kawasan perbatasan Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara (Kaltara) memang rawan pelanggaran teritorial. Jangankan pesawat asing, kapal asing juga sering berseliweran di laut perbatasan ini, bahkan di antaranya banyak yang menjarah kekayaan laut Indonesia. Seperti yang terjadi Selasa (7/7) dini hari sekitar pukul 01.15 Wita. Sebuah kapal berbendera …

Read More »

Surat Kaleng Bikin Geger Bontang

BONTANG – Puluhan surat kaleng beredar di Kota Taman, Bontang, Kalimantan Timur (Kaltim). Surat kaleng berbau politik ini menggegerkan banyak warga Bontang, lantaran dikirim ke seluruh Ketua Rukun Tetangga (RT) di kota tersebut. Para Ketua RT di kota tersebut tentu saja merasa resah dan terganggu dengan beredarnya surat dari kelompok …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com