Hotnews

Trump Kunci Iran, Dunia Usaha Terancam Tarif

WASHINGTON DC — Presiden Amerika Serikat Donald Trump kembali menggebrak panggung global dengan kebijakan dagang keras. Kali ini, Trump menetapkan tarif tambahan 25 persen bagi setiap negara yang masih menjalin bisnis dengan Iran, sebuah langkah yang berpotensi mengguncang rantai perdagangan internasional. Kebijakan tersebut diumumkan Trump melalui akun media sosial pribadinya, …

Read More »

Jajaran Polres Sanggau Disiapkan Hadapi Tantangan Baru

SANGGAU — Jajaran Polres Sanggau melakukan penyegaran struktur organisasi melalui upacara serah terima jabatan (sertijab) sejumlah pejabat utama. Rotasi ini dipandang sebagai langkah strategis untuk memperkuat kinerja institusi sekaligus menjaga ritme pelayanan kepolisian tetap optimal. Upacara sertijab yang digelar Senin (12/01/2026) tersebut dipimpin langsung Kapolres Sanggau AKBP Sudarsono. Ia menegaskan …

Read More »

Gas Diduga Meledak, Rumah Kayu di Kuala Satong Ludes Terbakar

KETAPANG — Kebakaran hebat melanda sebuah rumah tinggal di Desa Kuala Satong, Kecamatan Matan Hilir Utara, Kabupaten Ketapang, Senin (12/01/2026) siang. Peristiwa itu terjadi sekitar pukul 12.42 WIB, saat aktivitas warga tengah berlangsung. Informasi kebakaran pertama kali diterima dari petugas Satpol PP Kecamatan Matan Hilir Utara. Laporan tersebut langsung ditindaklanjuti …

Read More »

Dar Der Dor di Jakbar, Tiga Pelaku Berakhir Pincang

JAKARTA — Teror pencurian sepeda motor bersenjata api di kawasan Palmerah, Jakarta Barat, akhirnya dihentikan. Polisi berhasil membekuk tiga pelaku yang sebelumnya nekat melepaskan tembakan ke arah warga saat aksinya dipergoki. Ketiganya kini hanya bisa tertunduk lesu setelah dilumpuhkan dengan tembakan terarah ke bagian kaki. Peristiwa ini bermula pada Rabu …

Read More »

Perlawanan Ditolak, Nasib Nadiem Diuji di Pengadilan

JAKARTA — Upaya mantan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nadiem Anwar Makarim untuk menghentikan perkara dugaan korupsi pengadaan laptop Chromebook kandas di meja hijau. Majelis Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Jakarta menolak nota keberatan atau eksepsi yang diajukan Nadiem, sehingga perkara berlanjut ke tahap pembuktian. Putusan sela tersebut …

Read More »

AS Mengancam, Greenland Melawan

NUUK — Pemerintah Greenland menegaskan penolakan mutlak terhadap keinginan Amerika Serikat untuk menguasai pulau Arktik tersebut. Otoritas wilayah otonom Denmark itu menyatakan tidak ada ruang kompromi terhadap rencana pengambilalihan, apa pun bentuk dan alasannya. Dalam pernyataan resmi yang dikutip AFP pada Senin (12/01/2026), pemerintah Greenland menyampaikan sikap keras terhadap manuver …

Read More »

Ribuan Napi dan Pegawai Lapas Bontang Jalani Tes Urine

BONTANG – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas II A Bontang menjalani pemeriksaan urine secara menyeluruh yang dilakukan oleh Badan Narkotika Nasional Kota (BNNK) Bontang. Pemeriksaan ini tidak hanya menyasar warga binaan pemasyarakatan, tetapi juga seluruh pegawai lapas yang tengah bertugas. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Jumat 9 Januari 2026 malam sebagai bagian …

Read More »

Pemkab Nunukan Kucurkan Rehab Rumah Pascabencana

NUNUKAN – Pemerintah Kabupaten Nunukan mulai memanaskan mesin penanganan pascabencana. Di tengah ancaman cuaca ekstrem yang masih membayangi wilayah perbatasan, Pemkab Nunukan menyiapkan program rehabilitasi 50 unit rumah warga terdampak bencana alam sepanjang tahun 2026. Program ini difokuskan bagi masyarakat yang rumahnya mengalami kerusakan akibat bencana, mulai dari skala ringan …

Read More »

Diduga Mabuk, Pria Gegerkan Jembatan Bajarum

KOTAWARINGIN TIMUR – Warga Desa Bajarum, Kecamatan Kota Besi, Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim), dibuat panik oleh aksi seorang pria yang diduga hendak mengakhiri hidupnya di Jembatan Bajarum, Minggu (11/01/2025). Peristiwa tersebut sontak menarik perhatian warga sekitar dan pengguna jalan yang melintas di kawasan tersebut. Pria tersebut diketahui berada dalam kondisi …

Read More »

Antar Anak Sekolah Berujung Insiden Motor Terbakar

KOTAWARINGIN TIMUR – Perjalanan seorang ibu yang hendak mengantar anaknya ke sekolah berubah menjadi peristiwa menegangkan setelah sepeda motor yang dikendarainya tiba-tiba terbakar di tengah jalan. Insiden tersebut terjadi di Jalan IR Soekarno, tepatnya di perempatan IR Soekarno–Pramuka, Kecamatan Baamang, Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim), Senin (12/01/2025) pagi. Kejadian itu sontak …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com