BARITO UTARA – Nasib naas dialami seorang bayi berjenis kelamin perempuan yang diduga dibuang orang tuanya di areal perkebunan kelapa sawit PT Antang Ganda Utama (AGU) di wilayah Desa Sikui, Kecamatan Teweh Baru, Kabuapten Barito Utara (Barut), Kalimantan Tengah (Kalteng). Tak disangka, bayi ini malah jadi rebutan. Banyak yang ingin …
Read More »Gara-Gara Kalstar Buka Rute, Bandara Muara Teweh Diteliti Ulang
BARITO UTARA – Sarana dan prasarana sisi udara Bandara Beringin Muara Teweh, Kabupaten Barito Utara, Kalimantan Tengah diverifikasi ulang terkait rencana maskapai Kalstar membuka rute penerbangan ke Muara Teweh. “Permintaan untuk memverifikasi ulang itu sudah kami sampaikan ke Direktur Bandar Udara Dirjen Perhubungan Udara di Jakarta dan dalam waktu dekat …
Read More »Pemkab Barito Utara Alokasikan ADD Rp25,9 Miliar
BARITO UTARA – Pemerintah Kabupaten Barito Utara, Kalimantan Tengah, tahun 2015 menganggarkan alokasi dana desa (ADD) untuk sembilan kecamatan sebesar Rp25,9 miliar atau naik 1,2 persen dibanding 2014 sekitar Rp21,5 miliar. Kepala Badan Pemberdayaan Masyarakat Desa Kabupaten Barito Utara, Arbaidi di Muara Teweh, Senin, mengemukakan dana ADD ini akan disalurkan …
Read More »Aparatur Desa Barut Belum Pahami Laporan Administrasi
BARITO UTARA – Kinerja aparatur pemerintahan desa di Kabupaten Barito Utara, Kalimantan Tengah hingga kini masih banyak yang belum memahami administrasi dan tata kerja pemerintahan, terutama dalam pembuatan perencanaan, peraturan dan pelaporan keuangan desa. “Kerja berat kami melakukan pembinaan terhadap aparatur desa sebab setiap ditanyakan tentang membuat laporan pertangung jawaban …
Read More »Polres Barut Bidik Kenakalan Remaja
BARITO UTARA – Kepolisian Resort Barito Utara, Kalimantan Tengah menggelar Operasi Bina Kusuma tahun 2015 dalam rangka penanggulangan kenakalan remaja, penyalahgunaan narkoba, premanisme, geng motor, dan jambret di daerah tersebut. “Target dan sasaran dari operasi bina kusuma adalah kenakalan remaja, penyalahgunaan narkoba, komunitas motor anak jalanan dan prostitusi,” kata Kasat …
Read More »Ribuan Obat Kadaluarsa Dimusnahkan
BARITO UTARA– Rumah Sakit Umum Daerah Muara Teweh, Kabupaten Barito Utara, Kalimantan Tengah memusnahkan ribuan obat-obat kedokteran serta barang medis lainnya yang sudah kadaluwarsa. “Obat-obatan dan peralatan medis yang dimusnahkan berupa obat-obatan jenis tablet, sirup, injeksi, obat luar, cairan infus, dan peralatan medis lainnya,” kata Direktur Rumah Sakit Umum Daerah …
Read More »Polres Barito Utara Tangkap Warga Bawa Sabu
BARITO UTARA – Kepolisian Resort Barito Utara, Kalimantan Tengah, menangkap seorang warga Muara Teweh yang diduga sebagai pemakai narkotika jenis sabu-sabu. Tersangka bernama Bisma Rico (23) warga Jalan Semoga Indah Muara Teweh ditangkap beserta sejumlah barang bukti di ruang ganti pakaian lapangan futsal `Exellent` pada Jumat (24/4) siang, kata Kasat …
Read More »BNNK Barut Kampanyekan Anti Narkoba
BARITO UTARA– Badan Narkotika Nasional Kabupaten Barito Utara, Kalimantan Tengah, membagikan pamflet kepada pelajar, mahasiswa dan masyarakat terkait jenis-jenis narkoba dan dampak dari narkoba serta sanksi hukum terhadap peredaran gelap serta penggunaan narkoba. “Pembagian pamflet ini untuk diketahui secara luas akan bahaya narkoba yang telah merusak generasi muda kita,” kata …
Read More »Sungai Barito Makan Korban Balita
BARITO UTARA – Seorang anak berusia empat tahun bernama Khairil warga Jalan Akasia RT 06 Muara Teweh Kabupaten Barito Utara, Kalimantan Tengah, tenggelam di Sungai Barito. “Saat ini warga masih melakukan pencarian terhadap korban yang diduga hanyut di bawa arus Sungai Barito yang deras,” kata seorang warga Muara Teweh, Arief, …
Read More »136 Orang di Barito Utara Ikuti Seleksi Jadi Polisi
BARITO UTARA – Pelamar calon menjadi anggota kepolisian di wilayah Polres Barito Utara, Kalimantan Tengah AKBP mencapai 136 orang, baik laki-laki maupun perempuan. “Mereka diberikan pemahaman atau gambaran tentang proses seleksi calon anggota Polri dari berbagai jenjang,” kata Kapolres Barito Utara AKBP Deni S Utomo di Muara Teweh, Rabu. Menurut …
Read More »