KOTABARU – Lantaran diduga masuk kawasan hutan konservasi, proyek pembangunan waduk Gunung Bahalang di Desa Gunungsari, Kecamatan Pulaulaut Utara, Kabupaten Kotabaru, Kalimantan Selatan (Kalsel) distop pihak kepolisian. Pekerjaan tahap penyelesaian waduk Gunung Bahalang rencana akan diresmikan pada awal Agustus mendatang itu sepertinya bakal tertunda. Proyek yang dikerjakan PT Golden Hope …
Read More »Transparansi CSR Perusahaan di Kotabaru Dipertanyakan
KOTABARU – Penyaluran dana corporate social responsibility (CSR) atau tanggung jawab sosial perusahaan rupanya masih menyimpan misteri. Banyak ada ketidaktransparanan dalam alokasi dan realisasinya. Masalah transparansi CSR itu dipertanyakan pihak Anggta Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kotabaru, Kalimantan Selatan (Kalsel). Legislatif Kotabaru, dalam rekomendasinya menyoroti tranparansi pengelolaan CSR terutama terkait …
Read More »Pembebasan Lahan Proyek Jembatan Pulau Laut Terganjal Aturan
KOTABARU – Pembebasan lahan untuk kawasan Jembatan Pulau Laut di Kabupaten Kotabaru, Kalimantan Selatan (Kalsel) masih belum dapat direalisasikan karena terganjar persoalan aturan. Menurut Kepala Bagian Pertanahan Sekretariat Kabupaten (Setkab) Kotabaru, Heru Setiawan, peraturan itu adalah Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah. “Dengan terbitnya Undang-Undang Nomor 23 Tahun …
Read More »Indocement Tunggal Prakarsa Gelar Pelatihan Guru
KOTABARU – PT Indocement Tunggal Prakarsa, pabrik semen tiga roda yang beroperasi di Kabupaten Kotabaru, Kalimantan Selatan (Kalsel), menggelar pelatihan utnuk tenaga pendidik sebagai wujud tanggung jawab sosial perusahaan atau corporate social responsibility (CSR). Para guru yang dididik berasal dari desa binaan PT Indocement. Mereka dilatih untuk meningkatkan kompetensi guru …
Read More »DP4 Kotabaru Temukan Barang Kadaluarsa
KOTABARU – Dinas Perdagangan Perindustrian dan Pengelolaan Pasar (DP4) Kabupaten Kotabaru, Kalimantan Selatan (Kalsel) menggelar razia makanan di sejumlah tempat. Hasilnya, pihak DP4 menemukan sejumlah barang kedaluarsa yang masih beredar di pasaran. Kepala DP4 Kotabaru, Mahyudiansyah, Rabu (17/6), mengatakan, dalam inspeksi mendadak (sidak) bersama Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP), …
Read More »2 Pasangan Politik di Kotabaru Daftar Jadi Calon Independen
KOTABARU – Dua pasang bakal calon (balon) Bupati dan Wakil Bupati Kotabaru, Kalimantan Selatan (Kalsel), telah memastikan diri untuk ikut serta dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kotabaru Desember 2015 mendatang. Mereka maju melalui jalur independen. Dua duet politik ini adalah Alfidri Supian Noor dan Muhammad Iqbal Yudianor. Pasangan pertama yang …
Read More »Agar Taman Kota dan Siring Laut Tak Semerawut
KOTABARU – Taman kota dan siring laut menjadi ikon Kabupaten Kotabaru, Kalimantan Selatan (Kalsel). Sebab itu, sudah sepantasnya kawasan tersebut bebas dari kotor, kumuh dan kesemerawutan. Termasuk Pedagang Kaki Lima (PKL) yang menjadikan kesan taman kota serta siring laut jadi tampak semerawut. Jajaran legislator dari Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat …
Read More »Polisi Amankan Ribuan Liter Minyak Ilegal di Kotabaru dan Tala
KERJA pihak Kepolisian Resor (Polres) Kotabaru dan Tanah Laut (Tala) di Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) patut diacungi jempol. Di awal Juni ini, polisi berhasil mengamankan ribuan liter bahan bakar minyak (BBM) yang dijual secara tidak sah alias ilegal. Polisi juga meringkus para tersangkanya. Kesuksesan pertama berlangsung Selasa (2/6) sekitar pukul …
Read More »Pulaulaut Barat, 2 Pria Tewas Dibacok-Bacok
KOTABARU – Jalan Sebanti, Kecamatan Pulaulaut Barat, Kabupaten Kotabaru, Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) dibuat heboh dengan ditemukannya dua warga bernama Usman (45) dan Yansah (40) dengan kondisi tak bernyawa. Diduga kuat, kedua pria ini tewas dibacok-bacok menggunakan parang. Jajaran Kepolisian Sektor (Polsek) Pulaulaut Barat telah mengevakuasi kedua jenazah laki-laki ini. …
Read More »Tak Ada Petugas PPS, 3 Desa Terancam Tak Bisa Ikut Pesta Demokrasi
KOTABARU – Wah..wah..wah. Masyarakat di tiga desa di Kabupaten Kotabaru, Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) sepertinya bakal gigit jari, cuma bisa melihat warga lainnya di Indonesia menggelar pesta demokrasi level daerah. Pada pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 9 Desember 2015 nanti, ada 3 desa di Kotabaru yang terancam tak bisa ikut. …
Read More »