Kubu Raya

Polemik Pembangunan SMPN 18, Kades Jeruju Besar Anggap Minim Sosialisasi

Kubu Raya-Polemik pembangunan SMP Negeri 18 di Desa Jeruju Besar, Kecamatan Sungai Kakap terus menuai masalah. Berbagai tudingan dan prasangka buruk bertebaran di mana-mana. Sosialisasinya yang minim, menjadikan masyarakat terpecah belah. “Ikrar wakaf lahan pembangunan sekolah tersebut memang saya yang menandatanganinya pada Mei lalu. Namun pada awal pembangunan, tidak pernah …

Read More »

Penderita Paru-Paru Basah Perlu Uluran Tangan

Kubu Raya – Zulkarnain (32) warga Desa Jeruju Besar, Kecamatan Sungai Kakap, Kabupaten Kubu Raya, Provinsi Kalbar, masih tertidur lemas tak berdaya diatas tempat tidurnya. Dokter mendiagnosis Zulkarnain menderita penyakit paru paru basah ( pneumonia ), sejak beberapa tahun silam. Karena keterbatasan biaya untuk perobatan, Zulkarnain yang sehari-harinya hanya sebagai …

Read More »

Sahrudin, SE Terpilih Ketua DPD PAN Kubu Raya Periode 2015-2020

Kubu Raya – Perhelatan Musyawarah Daerah (Musda) ke III Partai Amanat Nasional (PAN) Kabupaten Kubu Raya, Provinsi Kalimantan Barat, menghasilkan keputusan Sahrudin, SE sebagai ketua terpilih periode 2015-2020. Setelah terpilih melalui tim formatur, Sahrudin, SE mengatakan bahwa kemenangan ini merupakan kemenangan semua kader, untuk membesarkan Partai PAN Kubu Raya. Dalam …

Read More »

Aksi Damai Di PT.Sintang Raya Gagal” Masa Vs Polisi Ricuh

Kubu Raya – Serikat Tani Kubu Raya (STKR) Seruat Dua Mengkalang  Jambu,Ola-Olak Kubu,Pelita Jaya,Sebuluk melakukan AKSI ke PT.Sintang Raya pada (23/07),pukul 11.00 wib dilahan Sengketa di Desa Olak-Olak Kubu. Aksi tersebut belum sepat dimulai massa sekitar 432 orang baru saja bergerak kurang lebih 500 meter dari pemukiman, mendapat hadangan dari …

Read More »

Kepala Bappeda Kubu Raya Tepis Anggapan Proyek Bermasalah

KUBU RAYA – Kepala Badan Perencanaan Pembangunan (Bappeda) Kabupaten Kubu Raya, Provinsi Kalimantaan Barat, Nurmarini, menepis anggapan publik terkait dugaan proyek bermasalah pengadaan alat-alat produksi pertanian senilai Rp. 900 juta tahun anggaran 2015 silam. Nurmarini membenarkan bahwa pada tahun anggaran 2015 yang lalu, melalui Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan …

Read More »

Kabel Jaringan PLN Ambrol, Ada Pembiaran?

Kubu Raya-Sebagaimana diatur dalam setiap bidang usaha baik pemerintah maupun swasta sudah barang tentu memberikan kenyamanan dan memberikan keamanan bagi konsumen dan bagi masyarakat di sekitar. Namun lain halnya dengan adanya Pemandangan Jaringan / kabel PLN yang jelas berada pada bukan pada tempatnya, terlihat lepas dari tiang dari posisi seharusnya …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com