Penajam Paser Utara

Penanganan PDSK Pembangunan Jalan Tol IKN, Pj Gubernur Tabayyun dengan Masyarakat Pemaluan

SEPAKU – PENJABAT (Pj) Gubernur Kalimantan Timur (Kaltim) Akmal Malik melakukan pertemuan dengan masyarakat Kelurahan Pemaluan, Kecamatan Sepaku, Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU), Minggu (30/6/2024). Pertemuan tersebut dilaksanakan dalam upaya penanganan dampak sosial kemasyarakatan (PDSK) pembangunan jalan tol segmen 6A dan 6B Ibu Kota Nusantara (IKN). “Alhamdulillah, siang ini kami …

Read More »

Makmur Marbun Dampingi Pj Gubernur Kaltim Sosialisasi Pembangunan Pengendalian Banjir di Sepaku

SEPAKU – SOSIALISASIKAN penanganan dampak sosial kemasyarakatan pembangunan pengendalian banjir sungai Sepaku di Kelurahan Sepaku, Sabtu, (29/6/2024), Penjabat (Pj) Bupati Penajam Paser Utara (PPU) Makmur Marbun hadir mendampingi Pj Gubernur Kalimantan Timur (Kaltim) Akmal Malik. Dalam sosialisasi itu, Pj Gubernur Kaltim juga didampingi Kapolda Kaltim Irjen Pol Nanang Avianto dan …

Read More »

Pj. Bupati PPU Buka Khitanan Masal di Kelurahan Pantai Lango

PENAJAM – PENJABAT (Pj) Bupati Penajam Paser Utara (PPU) Makmur Marbun membuka kegiatan khitanan massal yang digelar di kelurahan Pantai Lango, kecamatan penajam, Sabtu, (29/6/2024). Dalam sambutannya Pj Bupati PPU Makmur Marbun mengatakan, khitanan massal merupakan salah satu upaya Pemerintah Kabupaten (Pemkab) PPU untuk memberikan pelayanan kesehatan yang terjangkau bagi …

Read More »

Hadiri PD-PKPNU, Pj Bupati PPU: Wadah Menimba Ilmu dan Perkuat Kapasitas Diri

WARU – PENJABAT (Pj) Bupati Penajam Paser Utara (PPU), Makmur Marbun menghadiri kegiatan Pendidikan Dasar – Pendidikan Kader Penggerak Nahdlatul Ulama (PD-PKPNU) Angkatan IV Kabupaten PPU di Madrasah Ibtidaiyah Al-Ikhlas, Kecamatan Waru, Jumat (28/06/2024). Dalam sambutannya, Makmur Marbun menekankan pentingnya acara tersebut sebagai wadah bagi para kader penggerak Nahdatul Ulama …

Read More »

Dinas Pertanian PPU Gelar Pasar Tani di Petung

PENAJAM – DALAM rangka membangun dan menggerakan ekonomi masyarakat, khususnya bagi petani, Dinas Pertanian Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) melalui Penyuluh Pertanian Lapangan (PPL), Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) Petung mengadakan Pasar Tani di halaman BPP Petung, Jumat (28/62024). Kepala Dinas Pertanian PPU Andi Traso Diharto mengatakan, pasar tani tersebut bertujuan …

Read More »

Pj Bupati PPU Hadiri Sosialisasi PDSK di Kawasan IKN Sepaku

PENAJAM – PENJABAT (Pj) Bupati Penajam Paser Utara (PPU) Makmur Marbun menghadiri Sosialisasi Penanganan Dampak Sosial Kemasyarakatan (PDSK) yang berlangsung di ruang rapat VIP Abipraya, Sepaku, Kamis (27/6/2024). Kegiatan tersebut juga dihadiri Pj Gubernur Kalimantan Timur (Kaltim) Akmal Malik yang bertujuan untuk mempercepat perolehan tanah di wilayah Ibu Kota Negara …

Read More »

BUMN Korsel Perkenalkan Pupuk Organik: Mampu Tingkatkan Hasil Panen Dua Kali Lipat

BABULU – DALAM rangka meningkatkan produktivitas hasil pertanian, khususnya padi sawah di Kecamatan Babulu, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Penajam Paser Utara (PPU) akan berkolaborasi dengan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Rural Community Corporation asal Korea Selatan (Korsel) yang memperkenalkan produk pupuk organik Selbo-Lite dan Super SGL Mineral Ge-Lite kepada petani di …

Read More »

Linda Romauli Buka Workshop Pokja Bunda PAUD PPU

PENAJAM – BUNDA Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) Linda Romauli Siregar membuka Workshop Kelompo Kerja (Pokja) Bunda PAUD yang merupakan program prioritas Dinas Pendidikan dan Pemuda Olahraga (Disdikpora) Kabupaten PPU, Kamis (27/6/2024). Dalam kesempatan itu, Linda Romauli Siregar yang juga Ketua TP PKK Kabupaten PPU …

Read More »

Porda VI Perpamsi Kaltim Berakhir, Ditutup Asisten III Pemkab PPU

PENAJAM – PEKAN Olahraga Daerah (Porda) Persatuan Perusahaan Air Minum Seluruh Indonesia (Perpamsi) VI Kalimantan Timur (Kaltim) Tahun 2024 di Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) resmi ditutup oleh Asisten III Bidang Administrasi Umum Pemkab PPU Ainie, Selasa malam (26/6/2024). Porda Perpamsi VI yang berlangsung mulai 22-25 Juni 2024 itu mempertandingkan …

Read More »

Tekan Angka Stunting, TP PKK PPU Rutin Tinjau Kegiatan Intervensi Spesifik

PENAJAM – DALAM rangka menekan angka stunting di Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU), Tim Penggerak (TP) PKK Kabupaten PPU secara rutin melakukan peninjauan kegiatan intervensi spesifik di wilayah Benuo Taka. Seperti tampak pada Rabu, (26/6/2024). Ketua TP PKK Kabupaten PPU Linda Romauli Siregar didampingi anggota PKK Kabupaten PPU melakukan peninjauan …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com