Melawi

Pemerataan Pembangunan, Gubernur Kalbar Fokus Benahi Jalan Sokan

MELAWI – Perjalanan panjang penuh tantangan tidak menyurutkan langkah Gubernur Kalimantan Barat, Ria Norsan, untuk hadir langsung di tengah masyarakat Kecamatan Sokan, Kabupaten Melawi, Selasa (16/09/2025). Kunjungan kerja tersebut sekaligus menjadi kesempatan bagi orang nomor satu di Kalbar itu untuk melihat dari dekat kondisi infrastruktur jalan yang selama ini dikeluhkan …

Read More »

Polsek Menukung Bantu Pupuk Kandang untuk Petani

MELAWI – Dalam upaya mendukung ketahanan pangan di wilayah pedalaman Kalimantan Barat, Polsek Menukung, Kabupaten Melawi, menyalurkan bantuan pupuk kandang kepada kelompok tani di kecamatan tersebut. Bantuan yang diserahkan langsung di halaman Polsek Menukung pada Minggu (22/06/2025) ini diterima oleh perwakilan petani, Damianus Didi dan Heri, yang mewakili kelompok tani …

Read More »

Jalan Tanah di Melawi Jadi Prioritas Pemprov Kalbar

MELAWI – Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat menargetkan peningkatan jalan berstatus mantap hingga mencapai 68 persen pada tahun 2025. Target ini meningkat sekitar empat persen dari kondisi jalan mantap saat ini yang berada pada angka 64,01 persen. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kalbar, Iskandar Zulkarnaen, menjelaskan bahwa penyesuaian target …

Read More »

Tambang Emas Ilegal Digerebek, Tiga Orang Ditangkap

MELAWI – Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Melawi, Polda Kalimantan Barat, menangkap tiga orang yang diduga melakukan aktivitas penambangan emas tanpa izin (PETI) di wilayah Nanga Kayan. Penindakan ini turut menyita sejumlah alat dan barang bukti yang digunakan dalam kegiatan tambang ilegal tersebut. Kapolres Melawi AKBP Harris Batara Simbolon, melalui …

Read More »

Ormas Di Melawi Kompak Dukung Sutarmidji-Didi Haryono

MELAWI, BERITABORNEO.COM-Dukungan untuk Bakal Calon Gubernur (Bacagub) Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar) Sutarmidji terus mengalir dari berbagai elemen masyarakat. Kali ini dukungan datang dari sejumlah organisasi masyarakat di Kabupaten Melawi kompak bergerak akan memenangkan Sutarmidji dalam kontestasi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada). Tiga organisasi di Kabupaten Melawi pun memberikan mandat dukungan kepada …

Read More »

GERAK Indonesia Minta APH Periksa Pihak Terlibat Korupsi Dana BOK Di Melawi

MELAWI, Beritaborneo.com-Gerakan Rakyat Anti Korupsi (GERAK) Indonesia meminta Aparat Penegak Hukum (APH) untuk memeriksa secara transparan terkait dugaan korupsi Dana Bantuan Operasional Kesehatan (BOK) yang lagi Viral dan lagi heboh terkait DANA BOK di Puskesmas Kecamatan Ella Hilir Kabupaten melawi Kalimantan Barat. Ketua GERAK Indonesia Kalimantan Barat Syarif Dwi Kurniawan …

Read More »

Kecamatan Ella Hilir Terisolasi Akibat Tanah Longsor, Warga Bangun Jalan Darurat

MELAWI – Bencana alam tanah longsor melanda Kecamatan Ella Hilir, Kabupaten Melawi, Kalimantan Barat, mengakibatkan putusnya akses jalan penghubung antara beberapa desa. Kapolres Melawi AKBP Muhammad Syafi’i melalui Kasubsi Penmas Polres Melawi Aipda Arbain mengungkapkan bahwa kejadian tersebut terjadi pada Selasa, 18 Juni 2024 sekitar pukul 03.00 WIB. “Pemicu tanah …

Read More »

Panji Bersiap Ikuti Penjaringan NasDem untuk Pilkada Melawi

MELAWI – Panji mengembalikan berkas formulir pendaftaran bakal calon (Balon) Bupati Melawi periode 2024-2029, kepada Panitia Penjaringan Bakal Calon Kepala Daerah (Bacakada) 2024 di Sekretariat Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Partai Nasional Demokrat (Nasdem) Melawi di Nanga Pinoh, kemarin, Selasa (07/05/2024). Pengembalian berkas formulir Panji didampingi timnya beserta para pendukung. Disebutnya, …

Read More »

Tak Kunjung Bayar Adat, Rumah Kades Domet Permai Didatangi Warga

MELAWI-Sekelompok warga yang mengatasnakaman Forum Suara Masyarakat Desa Domet Permai (FSMDDP), Kecamatan Ella Hilir, Kabupaten Melawi sampaikan pernyataan sikap terkait dugaan perbuatan tindakan asusila yang dilakukan Kadesnya sendiri yakni Ruslan. Pernyataan sikap yang ditandatangani Hambali selaku ketua tersebut ditujukan kepada Badan Permusyawaratan Desa (BPD) Domet Permai, berbunyi meminta kepada Kades …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com