Kalimantan Barat

Face to Face Fransiskus-Aswad dan Nasir-Anton

KAPUAS HULU – Terang sudah petarung Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Kapuas Hulu, Kalimantan Barat (Kalbar). Itu setelah Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kapuas Hulu menetapkan pasangan Fransiskus Diaan – Andi Aswad (Fransiskus-Aswad) dan AM Nasir – Antonius L Ain Pamero (Nasir-Anton) sebagai pasangan calon (Paslon)  bupati-wakil bupati Kapuas Hulu yang …

Read More »

Berkah Karnaval Khatulistiwa

PONTIANAK – Acara bertajuk Karnaval Khatulistiwa yang digelar Sabtu (22/08/2015) lalu memberikan banyak berkah bagi daerah, khususnya di Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar). Acara itu sendiri dihadiri sejumlah pejabat tinggi negara, termasuk Presiden Republik Indonesia Joko Widodo (Jokowi) yang didaulat meresmikan acara. Di antara berkah yang dirasakan masyarakat Kalbar adalah dibagikannya …

Read More »

15 Kapal Pencuri Ikan Bakal Ditenggelamkan

PONTIANAK – Tim jaksa dari Kejaksaan Tinggi (Kejati) Kalimantan Barat (Kalbar) di Pontianak, Kalbar, Selasa (18/8) pagi, menyerahkan 15 kapal pencuri ikan kepada Kementerian Kelautan dan Perikanan untuk ditenggelamkan. Penyerahan tersebut dilakukan di dermaga Pelabuhan Perikanan Pantai di Sungai Rengas, Pontianak. Tim jaksa yang dipimpin Asisten Pidana Umum Kejaksaan Tinggi …

Read More »

Banyak Warga Tak Hargai Kemerdekaan RI

PONTIANAK  –  Masih banyak warga di Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar) yang ternyata belum menyadari arti kemerdekaan Republik Indonesia dan bahkan seolah tak menghargainya. Faktanya, di peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) RI ke-70, masih banyak warga yang tidak  memasang bendera di rumah dan kantor-kantor. Hal tersebut dinyatakan Gubernur Kalimantan Barat (Kalbar), …

Read More »

HUT RI Ke-70, 1.476 Napi Kalbar Diberi Remisi

KUBU RAYA – Bertepatan dengan peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia yang ke-70 kali ini, sebanyak 1.476 nara pidana (napi) se-Kalimantan Barat (Kalbar) mendapatkan hadiah istimewa, yakni remisi dasawarsa yang diberikan oleh Pemerintah setiap 10 tahun sekali. “Untuk peringatan HUT Indonesia ke-70 tahun ini menjadi hari yang istimewa bagi …

Read More »

Pemda Kebingungan Atasi Gelandangan

PONTIANAK – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Barat (Kalbar) tampak kebingungan mengatasi masalah gelandangan yang makin hari terus bertambah jumlahnya. Hal itu diakui Kepala Dinas Sosial Kalbar, Junaidi. Ia mengatakan, pihaknya merasa kewalahan mengatasi gelandangan dan pengemis yang ada di Kota Pontianak. “Untuk masalah gepeng ini memang menjadi polemik bagi kita …

Read More »

Siswa SD Asal Sintang Jadi Juara OCN

SINTANG – Marsel Davidson, siswa kelas 6 SDN 7 Sintang mengharumkan nama Kalimantan Barat setelah meraih juara pertama pada Olimpiade Catur Nasional (OCN) di Kota Makasar. Marsel Davidson didampingi Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Sintang, Marchues Afen dan Kepala SDN 7 Sintang, Tabrani Ahmad diundang khusus oleh Bupati Sintang, …

Read More »

Tiga Jembatan Hasil CSR PT PAM Diresmikan

SEKADAU – Setelah lima bulan pengerjaan, tiga unit jembatan di Dusun Sunyat, Desa Sungai Ayak Dua Kecamatan Belitang Hilir, Kabupaten Sekadau akhirnya dapat dipergunakan sebagai sarana transportasi masyarakat. Peresmian jembatan itu sendiri dilakukan oleh Bupati Sekadau, Simon Petrus, (13/8). Jembatan tersebut adalah realisasi program corporate social responsibility (CSR) PT Parna …

Read More »

Menyulap Bekas PETI jadi Wisata

SINGKAWANG – Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan RI akan menjadikan lokasi eks pertambangan emas tanpa izin (PETI), di Kelurahan Sagatani, Singkawang, Kalimantan Barat, sebagai lokasi wisata. Hal itu disampaikan Direktur Pemulihan Kerusakan Lahan Akses Terbuka, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan RI, Ir Sulistiyowati saat melakukan kunjungan kerja di Singkawang, Kamis …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com