PONTIANAK – Kantor Wilayah Direktorat Jenderal (Kanwil Ditjen) Imigrasi Kalimantan Barat mengimbau masyarakat untuk memanfaatkan layanan resmi dalam pengurusan paspor. Seluruh layanan permohonan paspor kini telah berjalan secara terbuka, transparan, serta bebas dari praktik percaloan. “Untuk permohonan paspor, kami sudah punya aplikasi M-Paspor. Masyarakat bisa melakukan pra-registrasi sebelum datang ke …
Read More »