Kalimantan Barat

Publik Geram! Proyek PUPR Pontianak Dituding Tak Sesuai Spesifikasi

PONTIANAK – Proyek pembangunan Perkuatan Tebing di Jalan Parit Haji Husin 2, Pontianak Tenggara, Kalimantan Barat, tengah jadi sorotan publik. Bukan hanya karena kualitas pekerjaannya yang diduga asal jadi, tetapi juga lantaran Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kota Pontianak, Firayanta, memilih bungkam ketika dimintai klarifikasi oleh awak …

Read More »

Dua Bandit Motor Singkawang Tumbang, Satu Ditembak Polisi!

SINGKAWANG – Aksi pencurian sepeda motor kembali menggegerkan warga Singkawang, Kalimantan Barat. Selama Oktober 2025, Satreskrim Polres Singkawang berhasil meringkus sembilan pelaku curanmor, dua di antaranya merupakan residivis yang berulang kali beraksi di sejumlah titik berbeda. Kedua pelaku, SU (33) dan JE (33), warga Singkawang, diketahui memiliki modus operandi variatif …

Read More »

Miris! 37 Ibu Rumah Tangga di Kalbar Jadi Pengedar Narkoba

PONTIANAK — Fakta mengejutkan datang dari Kalimantan Barat. Sepanjang Januari hingga Oktober 2025, sebanyak 37 ibu rumah tangga (IRT) diciduk polisi karena terlibat dalam jaringan peredaran narkoba. Angka ini membuat publik terkejut, sebab sosok yang seharusnya menjadi penjaga rumah justru terjerumus ke dunia gelap narkotika. Direktur Reserse Narkoba Polda Kalbar, …

Read More »

Siswi SMP Dicabuli, Warga Kubu Raya Resah!

KUBU RAYA — Warga Kabupaten Kubu Raya, Kalimantan Barat, digemparkan oleh kabar memilukan. Seorang siswi Sekolah Menengah Pertama (SMP) menjadi korban pencabulan yang diduga dilakukan oleh lebih dari satu pelaku. Kasus ini kini menjadi perhatian serius pihak kepolisian, sekaligus menyulut amarah dan keprihatinan masyarakat. Kasubsi Penmas Polres Kubu Raya, Aiptu …

Read More »

Cekcok Panas di Ambawang Berakhir Damai!

KUBU RAYA – Suasana panas di depan Rumah Makan Delia, Jalan Trans Kalimantan, Desa Sungai Ambawang Kuala, pada Jumat (31/10/2025) sore berubah jadi sejuk setelah dua warga yang sempat berselisih akhirnya memilih berdamai. Peristiwa yang sempat mengundang perhatian itu bermula dari kesalahpahaman kecil yang berkembang menjadi dugaan penganiayaan ringan, namun …

Read More »

Polres Sanggau Sikat Kurir 18,5 Kg Sabu di Jalan Lintas!

SANGGAU – Aksi pengungkapan besar-besaran kembali dilakukan jajaran Polres Sanggau. Dalam operasi dini hari penuh ketegangan, Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) bersama Polsek Sekayam dan Polsek Entikong sukses menggagalkan penyelundupan lebih dari 18 kilogram sabu di Kecamatan Beduai, Kabupaten Sanggau, Kalimantan Barat. Pelaku yang diketahui berinisial HM (47), warga Kecamatan Kubu, …

Read More »

Gagal Ngerem, Mobil Hantam Beruntun di Sanggau!

SANGGAU – Sabtu sore (01/11/2025), suasana tenang di Jalan Jenderal Sudirman, Kelurahan Bunut, Kecamatan Kapuas, mendadak berubah mencekam. Sekitar pukul 18.20 WIB, suara benturan keras terdengar dari arah simpang Jalan Padat Karya. Tiga kendaraan terlibat dalam kecelakaan beruntun yang sempat membuat arus lalu lintas lumpuh total. Kecelakaan tersebut melibatkan dua …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com