Kalimantan Barat

Anak Harus Aman, Pemkot Pontianak Gencarkan Sosialisasi Anti Kekerasan

PONTIANAK – Upaya menekan angka kekerasan terhadap anak di lingkungan sekolah terus diperkuat Pemerintah Kota Pontianak. Melalui Dinas Sosial (Dinsos), Pemkot menyasar langsung pelajar dengan menggelar Sosialisasi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak di SMP Negeri 6 dan SMP Negeri 5 Kota Pontianak, Senin (19/01/2026). Langkah ini menjadi bagian dari strategi jangka …

Read More »

Gudang Gas 3 Kg Ludes Dilalap Api di Sanggau

SANGGAU – Kebakaran melanda pangkalan Gas LPG 3 kilogram “Tiga Nyadik” yang berada di Jalan Perintis, Dusun Balai Karangan III, Desa Balai Karangan, Kecamatan Sekayam, Kabupaten Sanggau, pada Sabtu (17/01/2026) pagi. Api menghanguskan bangunan saat kondisi pangkalan masih dalam keadaan kosong dan belum beroperasi. Peristiwa tersebut pertama kali diketahui oleh …

Read More »

Pagi Mencekam di Sungai Melayu, Bayi Ditinggal di Sawit

KETAPANG – Warga Sungai Melayu, Kabupaten Ketapang, diguncang penemuan seorang bayi perempuan yang diduga sengaja ditinggalkan di kawasan perkebunan kelapa sawit, Minggu pagi (18/01/2026). Bayi tersebut ditemukan dalam kondisi terbungkus kain hitam dan kembali dibalut tas kain berwarna biru. Peristiwa itu dengan cepat menyebar luas setelah sebuah video amatir beredar …

Read More »

62 Hotspot Muncul, Ancaman Karhutla Kembali Mengintai Kalbar

KUBU RAYA — Ancaman kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) kembali membayangi Kalimantan Barat seiring minimnya curah hujan yang terjadi dalam beberapa hari terakhir. Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Supadio mencatat peningkatan signifikan jumlah titik panas (hotspot) yang terpantau di berbagai wilayah, menandakan kondisi lingkungan yang semakin rentan terhadap kebakaran. …

Read More »

Terkunci dari Dalam, Pria 47 Tahun Ditemukan Meninggal Gantung Diri

SAMBAS – Warga Jalan Ma’had Usman RT 015/RW 008, Kelurahan Setapuk Besar, Kecamatan Singkawang Utara, Kalimantan Barat, dikejutkan oleh peristiwa penemuan seorang pria dalam kondisi meninggal dunia dengan posisi tergantung di dalam rumahnya, Kamis 15 Januari 2026 pagi. Korban diketahui berinisial K (47), seorang petani yang berdomisili di Kecamatan Selakau, …

Read More »

Bocah 11 Tahun Tenggelam di Sungai Kapuas Sekadau

SEKADAU – Seorang anak laki-laki berusia 11 tahun dilaporkan meninggal dunia setelah tenggelam di Sungai Kapuas, tepatnya di wilayah Kampung Rojok, Dusun Teribang, Desa Seberang Kapuas, Kecamatan Sekadau Hilir, Kabupaten Sekadau, Kalimantan Barat. Peristiwa tragis tersebut terjadi pada Sabtu (17/01/2026) sekitar pukul 10.00 WIB dan mengundang duka mendalam bagi warga …

Read More »

Tes Urine Positif, Dua Terduga Pengedar Diamankan di Sekadau

SEKADAU – Upaya penegakan hukum terhadap peredaran dan penyalahgunaan narkotika di Kabupaten Sekadau, Kalimantan Barat, terus dilakukan secara berkelanjutan oleh jajaran kepolisian. Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Sekadau kembali mengungkap dugaan tindak pidana narkotika dengan mengamankan dua orang terduga pelaku beserta barang bukti sabu seberat lebih dari 15 gram. Kapolres …

Read More »

Ratusan Kayu Ilegal Diamankan di Sungai Pawan, Lima Orang Diperiksa

KETAPANG – Balai Penegakan Hukum (Gakkum) Kehutanan Wilayah Kalimantan menggagalkan upaya peredaran kayu ilegal di Kabupaten Ketapang, Kalimantan Barat. Dalam operasi yang dilakukan pada dini hari, petugas mengamankan satu rakit berisi sekitar 600 batang kayu bulat jenis rimba campuran serta dua unit klotok air di perairan Sungai Pawan. Penindakan tersebut …

Read More »

Operasi Dihentikan, Nasib Pemancing Karang Anyar Masih Misterius

KUBU RAYA – Harapan keluarga dan warga Dusun Cabang Ruan, Kecamatan Batu Ampar, Kabupaten Kubu Raya, untuk menemukan Nuriman (48) akhirnya harus pupus. Setelah tujuh hari pencarian intensif, pria yang dilaporkan tenggelam saat memancing di perairan Karang Anyar itu belum juga ditemukan. Operasi pencarian resmi dihentikan. Penghentian operasi dilakukan setelah …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com