Kalimantan Barat

Dua Petani Singkawang Ditemukan Terkubur, Warga Berduka

SINGKAWANG – Suasana duka menyelimuti warga Kelurahan Sijangkung, Kecamatan Singkawang Selatan, setelah penemuan dua jenazah laki-laki yang terkubur di kebun alpukat milik warga pada Sabtu (13/09/2025) siang. Peristiwa ini menggemparkan warga setempat yang sebelumnya berharap pencarian keluarga akan berakhir dengan kabar baik. Keluarga dan warga telah berhari-hari mencari keberadaan dua …

Read More »

Silaturahmi Polisi dan Jurnalis di Sanggau Bahas Peran Media

SANGGAU – Upaya mempererat hubungan antara kepolisian dan media kembali ditunjukkan Polres Sanggau melalui kegiatan silaturahmi bersama insan pers. Pertemuan ini berlangsung di sebuah warung kopi di Jalan Jenderal Sudirman, pada Jumat siang, (12/09/2025), dengan suasana santai namun penuh makna. Kasi Humas Polres Sanggau, AKP Keken Sukendar, memimpin langsung kegiatan …

Read More »

Landak Bahas WPR sebagai Solusi Legal Pertambangan Rakyat

LANDAK – Diskursus mengenai Pertambangan Emas Tanpa Izin (PETI) kembali mengemuka di Kabupaten Landak. Bendahara Umum Dewan Adat Dayak (DAD) Landak, Cahyatanus, menilai penanganan PETI tidak bisa hanya sebatas tindakan penertiban aparat, tetapi juga harus dibarengi dengan solusi konkret yang memberi kepastian bagi masyarakat. Menurutnya, kehadiran Wilayah Pertambangan Rakyat (WPR) …

Read More »

Landak Perkuat Sinergi Tekan Angka Stunting

LANDAK – Program percepatan penurunan stunting tidak hanya mengandalkan intervensi dari pemerintah daerah, tetapi juga melibatkan berbagai pihak di tingkat kecamatan hingga desa. Kolaborasi ini menitikberatkan pada distribusi makanan tambahan yang lebih tepat sasaran, terutama bagi anak-anak yang benar-benar membutuhkan. Upaya itu ditunjukkan melalui kegiatan lintas sektor yang digelar di …

Read More »

Polda Kalbar Tangkap Pria Penambang Emas Ilegal Gunakan Excavator

PONTIANAK – Kepolisian Daerah Kalimantan Barat kembali menunjukkan ketegasan dalam menindak aktivitas Pertambangan Emas Tanpa Izin (PETI). Kali ini, seorang pria berinisial S ditangkap aparat setelah kedapatan menjalankan tambang ilegal di Desa Sungai Pelang, KM 27, Kecamatan Matan Hilir, Kabupaten Ketapang. Direktur Reserse Kriminal Khusus (Dirreskrimsus) Polda Kalbar, Kombes Pol …

Read More »

Operasi PETI Kapuas 2025, Puluhan Penambang Emas Ilegal Diciduk

PONTIANAK – Kepolisian Daerah Kalimantan Barat menegaskan komitmennya memberantas aktivitas Pertambangan Emas Tanpa Izin (PETI) dengan hasil signifikan. Dalam operasi kewilayahan bertajuk “PETI Kapuas 2025”, aparat berhasil mengamankan 56 tersangka dari berbagai kasus yang tersebar di wilayah Kalbar. Direktur Reserse Kriminal Khusus Polda Kalbar, Kombes Pol Burhanudin, menyampaikan bahwa dari …

Read More »

Pemprov Kalbar Tekankan Stabilitas Pasca Unjuk Rasa

PONTIANAK – Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat menekankan pentingnya menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban setelah rangkaian aksi unjuk rasa yang berlangsung beberapa waktu lalu. Pesan tersebut ditegaskan langsung oleh Gubernur Kalimantan Barat, Ria Norsan, dalam Rapat Evaluasi Keamanan dan Ketertiban yang digelar di Balai Petitih, Kantor Gubernur Kalbar, Kamis (11/09/2025) siang. …

Read More »

Pertamina Dorong Digitalisasi Distribusi Gas Subsidi

PONTIANAK – Keresahan masyarakat Kalimantan Barat terus meningkat akibat melambungnya harga gas elpiji subsidi 3 kilogram. Di beberapa daerah, harga jual di tingkat eceran jauh melebihi ketentuan pemerintah. Kondisi ini membuat warga harus rela mengantre panjang atau mengeluarkan biaya lebih besar demi memenuhi kebutuhan sehari-hari. Di Kabupaten Kubu Raya, harga …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com