SANGGAU – Warga Kelurahan Ilir Kota, Kecamatan Kapuas, Kabupaten Sanggau, Kalimantan Barat, diguncang perasaan takut dan trauma setelah penemuan mayat laki-laki tanpa identitas yang mengapung di Sungai Kapuas, Rabu (9/7/2025). Peristiwa ini menimbulkan kepanikan warga, khususnya bagi keluarga yang tinggal di bantaran sungai. Mayat pertama kali ditemukan oleh Jaka Pratama, …
Read More »
Berita Borneo Terlengkap se-Kalimantan