HULU SUNGAI UTARA — Senja Natal di Desa Kaludan Besar, Kecamatan Banjang, Kabupaten Hulu Sungai Utara, berubah mencekam. Seorang balita perempuan berusia 1,5 tahun bernama Rahma diduga terjatuh dan tenggelam di sungai yang mengalir tepat di belakang rumah tempat ia bermain, Kamis (25/12/2025) petang. Peristiwa ini sontak memicu kepanikan keluarga …
Read More »HSU Harus Bersih, Ratusan Pemuda Gelar Aksi Damai
HULU SUNGAI UTARA – Gelombang keprihatinan terhadap proses penegakan hukum di Kabupaten Hulu Sungai Utara (HSU) mengemuka melalui aksi damai ratusan pemuda dari berbagai organisasi kepemudaan di Amuntai, Selasa (23/12/2025). Aksi tersebut menjadi simbol kegelisahan generasi muda terhadap pentingnya transparansi dan keadilan hukum di daerahnya. Meski hujan mengguyur sejak awal …
Read More »Musim Hujan, Ular Sawa Bermunculan di Rumah Warga
HULU UNGAI UTARA — Teror satwa liar kembali menghantui warga Kabupaten Hulu Sungai Utara. Seekor ular sawa berukuran besar tiba-tiba muncul di tengah permukiman padat penduduk di Desa Palampitan Hulu RT 03, Kecamatan Amuntai Tengah, Senin (22/12/2025) dini hari. Panjang ular diperkirakan mencapai 2,6 meter. Kehadiran reptil tersebut langsung memicu …
Read More »Diduga Melaju Kencang, Dump Truck Hancurkan Tugu UKS HSU
HULU SUNGAI UTARA — Subuh yang semestinya lengang di Jalan Empu Jatmika, Kelurahan Sungai Malang, Kabupaten Hulu Sungai Utara (HSU), berubah mencekam setelah sebuah dump truck berwarna kuning menghantam Tugu UKS, Kamis (18/12/2025) sekitar pukul 05.50 Wita. Benturan keras membuat bagian depan dump truck bernomor polisi DA 8607 BV ringsek …
Read More »Pasca OTT, Terduga Kasus di HSU Diberangkatkan ke Jakarta
HULU SUNGAI UTARA — Aktivitas penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) di Amuntai memicu perhatian publik setelah tim antirasuah meninggalkan Markas Polres Hulu Sungai Utara (HSU), Kalimantan Selatan, pada Jumat (19/12/2025) dini hari, usai rangkaian pemeriksaan dalam operasi tangkap tangan (OTT). Pantauan di Mapolres HSU menunjukkan sejumlah penyidik yang diduga berasal …
Read More »Heboh! Anak Ular Kobra Bersarang di Sepeda Motor Warga
HULU SUNGAI UTARA — Ancaman satwa liar kembali muncul di kawasan permukiman warga Hulu Sungai Utara. Seekor anak ular kobra berbisa ditemukan bersembunyi di dalam body sepeda motor milik warga Desa Sungai Karias, Kecamatan Amuntai Tengah. Beruntung, keberadaan reptil berbahaya itu cepat diketahui sebelum menimbulkan korban. Peristiwa tersebut terjadi pada …
Read More »Setrum Ikan di Sungai, Pria HSU Diciduk Polisi
HULU SUNGAI UTARA — Aksi penangkapan ikan ilegal kembali menghebohkan warga Hulu Sungai Utara (HSU). Seorang pria berinisial A diamankan Satuan Polisi Air dan Udara (Polairud) Polres HSU setelah kedapatan menangkap ikan dengan menggunakan alat setrum di perairan Sungai Kali Nagara, Desa Banyu Tajun Pangkalan, Kecamatan Sungai Pandan. Peristiwa itu …
Read More »Juniadi dan Fatimah Kehilangan Rumah, Kerugian Capai Ratusan Juta
HULU SUNGAI UTARA — Suasana Jumat malam di Desa Murung Padang, Kecamatan Banjang, Kabupaten Hulu Sungai Utara (HSU), berubah mencekam ketika kobaran api tiba-tiba membakar dua rumah warga, pada Jumat (05/12/2025) sekitar pukul 19.20 Wita. Api yang menyala cepat di kawasan pemukiman padat itu membuat warga panik dan berhamburan keluar …
Read More »Api Mengamuk di Murung Padang, Dua Rumah Ludes
HULU SUNGAI UTARA — Suasana panik dan hiruk-pikuk warga pecah di Desa Murung Padang, Kecamatan Amuntai, Jumat (05/12/2025) malam. Api tiba-tiba membubung tinggi sekitar pukul 19.10 Wita, melahap permukiman padat dan memaksa warga berlarian menyelamatkan diri dan barang berharga. Di bawah langit gelap, cahaya api memantul dari rumah-rumah yang terbuat …
Read More »Sapu Bersih! Polres HSU Ungkap 70 Kasus Narkoba Sekaligus
HULU SUNGAI UTARA – Gelombang perang terhadap narkoba mengguncang Kabupaten Hulu Sungai Utara (HSU), Kalimantan Selatan. Polres HSU bersama jajaran polsek menorehkan pencapaian besar dengan membongkar 70 kasus penyalahgunaan narkoba sepanjang tahun ini dan mengamankan 86 tersangka. Tidak sedikit dari mereka yang sudah menerima vonis pengadilan. Data Satuan Reserse Narkoba …
Read More »
Berita Borneo Terlengkap se-Kalimantan