BANJARBARU – Sejumlah keberataan disampaikan pasangan calon (paslon) Aditya Mufti Ariffin dan Said Abdullah pasca terbit SK pembatalan sebagai peserta pemilihan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Banjarbaru oleh KPU Banjabaru, Jumat (1/11/2024) siang. Melalui kuasa hukum, Deny Hariyatna menjelaskan bahwa pertama pihaknya masih bertanya-tanya mengapa laporan atas nama Wartono …
Read More »
Berita Borneo Terlengkap se-Kalimantan