Kalimantan Selatan

ASN Viral: Tugas Luar atau Malas Luar Biasa?

BANJARMASIN – Sebuah video singkat yang memperlihatkan seseorang diduga Aparatur Sipil Negara (ASN) Pemerintah Kota Banjarmasin duduk santai di sebuah kafe saat jam kerja, memantik reaksi keras publik. Warga menilai perilaku seperti itu mencederai kepercayaan masyarakat terhadap aparat pemerintah. Banyak yang mengecam dan menuntut tindakan tegas dari Pemko Banjarmasin, agar …

Read More »

Sengketa Kecil Berujung Maut di Sungai Barito

BANJARMASIN – Drama pencarian Anjas (26), warga Gang Birayang, Jalan Pangeran Muhammad Noor, Banjarmasin Barat, berakhir tragis. Setelah semalaman dinyatakan hilang di Sungai Barito, jasadnya akhirnya ditemukan terapung oleh tim gabungan pada Selasa (04/11/2025) sekitar pukul 13.00 Wita. Tubuh korban ditemukan tidak jauh dari lokasi tempat ia dikabarkan tenggelam. Arus …

Read More »

Solar Truk Ludes, Aksi Maling Terekam Jelas!

BANJARMASIN – Aksi pencurian bahan bakar solar dari truk kembali terjadi di Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan. Peristiwa yang terekam kamera pengawas itu menambah daftar panjang kejahatan jalanan yang terjadi di kawasan padat kendaraan. Dalam rekaman CCTV yang beredar di media sosial, tampak seorang pria beraksi di halaman sebuah diler di …

Read More »

Api Melalap Rumah Kayu di Barabai, Warga Lari Selamatkan Diri

HULU SUNGAI TENGAH – Suasana di Jalan Kembang Malor, Desa Banua Binjai, Kecamatan Barabai, Kabupaten Hulu Sungai Tengah (HST), Kalimantan Selatan, mendadak mencekam pada Senin (03/11/2025) sore, ketika rumah milik Supian­nor dilahap api hingga rata dengan tanah. Dalam hitungan menit, hunian kayu itu berubah menjadi arang, menyisakan kepanikan warga sekitar. …

Read More »

Cekcok di Dermaga Banjar Raya, Pemuda Nekat Lompat ke Sungai!

BANJARMASIN – Drama mencekam terjadi di tepi Sungai Barito, Senin dini hari, (03/11/2025). Seorang pemuda bernama Anjas (26), warga Gang Birayang, Kelurahan Pelambuan, Kecamatan Banjarmasin Barat, dilaporkan hilang setelah nekat terjun ke sungai usai terlibat perkelahian di sekitar Dermaga Pelabuhan Banjar Raya–Sakakajang. Menurut data kepolisian, peristiwa terjadi sekitar pukul 00.15 …

Read More »

Martapura Geger! Mobil Terseret ke Air, Damkar Lakukan Evakuasi Cepat

MARTAPURA – Suasana sore di Desa Tambak Anyar Ilir, Kecamatan Martapura Timur, Kabupaten Banjar, mendadak heboh pada Senin, (03/11/2025), setelah sebuah mobil dilaporkan tercebur ke badan air. Petugas Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (DPKP) Kabupaten Banjar langsung bergerak cepat melakukan aksi penyelamatan. Menurut Kasi Sarpras dan Humas DPKP Kabupaten Banjar, …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com