PONTIANAK – Wali Kota Pontianak, Edi Rusdi Kamtono, secara resmi membuka Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) ke-33 tingkat Kecamatan Pontianak Selatan yang berlangsung pada Senin (28/4/2025). Pembukaan ditandai secara simbolis melalui penabuhan rebana bersama di halaman Kantor Kecamatan Pontianak Selatan. Dalam sambutannya, Wali Kota Edi menekankan pentingnya penyelenggaraan MTQ dalam membentuk …
Read More »