KUALA KAPUAS – Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (DPMD) Kabupaten Kapuas, Kalimantan Tengah, bekerja sama dengan Kejaksaan Negeri Kapuas, mengadakan sosialisasi dan pelatihan pengisian data pada aplikasi Jagadesa, Jumat (24/01/2025). Kegiatan yang dilaksanakan secara daring ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas pengelolaan data di tingkat desa di wilayah Kabupaten Kapuas. Kepala DPMD …
Read More »