PENAJAM PASER UTARA – Suasana Puskesmas Penajam pada Selasa pagi (17/06/2025) tampak seperti hari-hari biasa. Pasien datang silih berganti, antrean berjalan dengan tertib, sementara para tenaga kesehatan sibuk memberikan pelayanan. Namun, ada pemandangan yang berbeda pagi itu. Seorang pria bersahaja tiba di ruang tunggu pasien. Tanpa didampingi ajudan, tanpa iring-iringan …
Read More »
Berita Borneo Terlengkap se-Kalimantan