Kalimantan Timur

Dinsos Kukar Ajak Karang Taruna Tumbuhkan Semangat Kreativitas dan Inovasi

TENGGARONG – KEGIATAN peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 tahun 2024 yang digelar pengurus Karang Taruna Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) resmi dibuka Kepala Dinas Sosial Kabupaten Kukar yang diwakili Adi Safitri Ramdhani. Acara yang dilaksanakan di Sekretariat Karang Taruna Kukar di Tenggarong, Sabtu (26/10/2024) itu mengambil tema “Berkarya untuk Nusantara”. Kegiatan …

Read More »

Karang Taruna Kukar Gelar Rangkaian Kegiatan Peringatan Sumpah Pemuda

TENGGARONG – SAMBUT Hari Sumpah Pemuda ke-96 yang jatuh pada 28 Oktober 2024, Pengurus Karang Taruna Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) menyiapkan berbagai kegiatan yang telah berlangsung sejak akhir pekan ini. Wakil Ketua Bidang Sosial, Media, dan Hubungan Masyarakat Karang Taruna Kukar Oky Saifuddin Adam yang juga menjadi ketua panitia kegiatan …

Read More »

Bagus Sugiarta Harapkan Pemuda Kaltim Siap Bersaing di Era IKN

SAMARINDA – PERINGATAN Hari Sumpah Pemuda (HSP) ke-96 tahun 2024 menjadi momentum bagi pemuda di Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) untuk siap bersaing dengan sumber daya manusia dari daerah lain, menyambut kehadiran Ibu Kota Nusantara (IKN) di Kaltim. Menurut Kepala Bidang Pembudayaan Olahraga Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Provinsi Kaltim Bagus …

Read More »

Dorong Kabupaten/Kota Adopsi Program Dispora Kaltim

SAMARINDA – Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) mengharapkan agar setiap Dispora Kabupaten dan Kota dapat mengadopsi program-program yang telah diterapkan di tingkat provinsi. Langkah itu diambil untuk memastikan bahwa setiap daerah memiliki perwakilan yang siap mengikuti perlombaan dan kegiatan di tingkat provinsi, sehingga dapat meningkatkan partisipasi dan …

Read More »

Berharap Sanggar Tari Bebaya Tak Dianaktirikan

SAMARINDA – Sanggar Tari Bebaya dari Tenggarong mengungkapkan harapan besar agar Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kaltim terus memberikan dukungan dalam pengembangan kesenian, terutama tari tradisional, agar bisa bersaing di kancah internasional. Meskipun saat ini dukungan yang ada lebih terfokus pada lomba kesenian lokal, mereka percaya bahwa kekayaan seni budaya Kalimantan …

Read More »

Sanggar Tari Bebaya Terbaik di Lomba Tari Nusantara

SAMARINDA – Sanggar Tari Bebaya asal Kota Raja Tenggarong, Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) berhasil menyabet juara satu dalam Lomba Tari Nusantara yang diselenggarakan Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim), bertajuk East Borneo Youth Talent dalam  rangkaian dari perayaan Hari Sumpah Pemuda. Puncak Lomba Tari Nusantara berlangsung di …

Read More »

Agar Olahraga Tradisional dan Modern Tetap Lestari

SAMARINDA – Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kalimantan Timur (Kaltim) berkomitmen untuk menjaga eksistensi olahraga di daerah ini dengan memperkuat olahraga tradisional dan modern. Melalui berbagai program dan kegiatan, Dispora Kaltim berupaya meningkatkan kesadaran masyarakat tentang pentingnya berolahraga, serta mendorong partisipasi aktif dalam berbagai jenis olahraga. Hal tersebut diungkapkan Kepala Bidang …

Read More »

Regenerasi Atlet, Dispora Kaltim Upayakan Minat Olahraga Meningkat

SAMARINDA – Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kalimantan Timur (Kaltim) terus berupaya menumbuhkan minat masyarakat terhadap olahraga sebagai langkah strategis untuk mendukung regenerasi atlet di Kaltim. Dengan meningkatnya partisipasi masyarakat dalam berbagai kegiatan olahraga, diharapkan akan muncul generasi baru atlet yang mampu menggantikan para atlet senior mereka di kancah kompetisi di …

Read More »

Akademi DBON Kaltim Gelar Latihan Fisik untuk Atlet Olahraga

SAMARINDA – Akademi Desain Bakat Olahraga Nasional (DBON) Kalimantan Timur (Kaltim) menggelar serangkaian latihan fisik bagi atlet dari berbagai cabang olahraga, termasuk taekwondo, karate, pencak silat, balap sepeda, dan angkat besi. Kegiatan ini bertujuan untuk mengevaluasi kekuatan fisik masing-masing atlet dan menilai daya tahan mereka melalui serangkaian tes yang telah …

Read More »

Rasman Harap Menteri Pemuda dan Olahraga Perhatikan Perkembangan Olahraga di Daerah Terpencil

SAMARINDA – Kepala Bidang Peningkatan Prestasi Olahraga (PPO) Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) Rasman Rading berharap, Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) Republik Indonesia lebih memperhatikan perkembangan olahraga dan atlet di daerah, khususnya di wilayah terpencil. Menurutnya, perhatian yang seimbang antara pusat dan daerah sangat penting untuk …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com