Kalimantan Timur

Ketua Baru BAZNAS Berau Dilantik, Tantangan Kemiskinan Menanti

BERAU – Tongkat kepemimpinan Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kabupaten Berau resmi berganti. Muhammad Gazali ditetapkan sebagai Ketua BAZNAS Berau periode 2025–2030 setelah melalui proses seleksi dan penjaringan yang berlangsung cukup panjang sejak tahun lalu. Pelantikan jajaran pengurus baru digelar di Ruang Pertemuan Sangalaki, Kantor Sekretariat Daerah Berau, Senin (12/01/2026). …

Read More »

Belum Ada Dana, Transportasi Pelajar Berau Kembali Ditunda

BERAU – Program pengadaan bus angkutan pelajar di Kabupaten Berau kembali menghadapi jalan buntu. Ketiadaan kepastian anggaran membuat rencana yang sempat digadang-gadang sebagai solusi transportasi siswa itu belum juga terwujud hingga awal 2026. Kondisi ini menimbulkan pertanyaan soal keseriusan pemerintah daerah dalam memastikan akses transportasi aman dan terjangkau bagi pelajar. …

Read More »

PPPK Paruh Waktu Tak Sentuh Guru PAUD–TK Swasta

MAHAKAM ULU – Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kabupaten Mahakam Ulu, Samson Batang, menanggapi Surat Edaran Bupati Mahakam Ulu terkait tenaga honorer yang tidak masuk dalam alokasi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Paruh Waktu, khususnya pada ketentuan pengembalian tenaga pendidik sekolah swasta ke yayasan masing-masing. Samson menjelaskan, kondisi …

Read More »

Curian Atap Seng Terbongkar, Satu Pelaku Diamankan Polisi

SAMARINDA – Unit Reserse Kriminal (Reskrim) Polsek Palaran, Polresta Samarinda, berhasil mengungkap kasus tindak pidana pencurian material bangunan berupa atap seng milik sebuah perusahaan yang berlokasi di Jalan Poros Simpang Pasir, Kecamatan Palaran, Kota Samarinda. Pengungkapan kasus ini menjadi bukti respons cepat kepolisian dalam menindaklanjuti laporan kerugian yang dialami pihak …

Read More »

DPRD Paser Desak Sertifikat Bermasalah Dibatalkan

PASER – Pembangunan Jembatan Seniur 2 di Desa Lolo, Kecamatan Kuaro, Kabupaten Paser, terpaksa dihentikan sementara setelah muncul klaim kepemilikan lahan dari warga. Persoalan tersebut menjadi perhatian serius Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Paser karena dinilai berpotensi menghambat akses vital masyarakat serta menimbulkan kerugian negara. Masalah penghentian proyek itu …

Read More »

Ribuan Napi dan Pegawai Lapas Bontang Jalani Tes Urine

BONTANG – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas II A Bontang menjalani pemeriksaan urine secara menyeluruh yang dilakukan oleh Badan Narkotika Nasional Kota (BNNK) Bontang. Pemeriksaan ini tidak hanya menyasar warga binaan pemasyarakatan, tetapi juga seluruh pegawai lapas yang tengah bertugas. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Jumat 9 Januari 2026 malam sebagai bagian …

Read More »

Samarinda Ulu Dirikan 90 Bank Sampah Pro Bebaya

SAMARINDA – Kecamatan Samarinda Ulu membentuk sebanyak 90 bank sampah yang tersebar di delapan kelurahan sebagai tindak lanjut pelaksanaan program Pro Bebaya. Program ini digagas untuk mendorong pemilahan sampah rumah tangga dan mulai dipersiapkan sejak pertengahan Desember 2025. Targetnya, seluruh bank sampah dapat beroperasi secara penuh pada Januari 2026. Camat …

Read More »

Sopir Diduga Mengantuk, Mobil Tabrak Median di Jalan Flores Bontang

BONTANG – Sebuah kecelakaan tunggal terjadi di Jalan Flores, Kota Bontang, pada Sabtu (10/01/2026). Insiden tersebut melibatkan satu unit mobil yang menabrak median jalan setelah pengemudinya diduga kehilangan konsentrasi akibat kelelahan. Beruntung, tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut. Peristiwa itu terjadi saat arus lalu lintas masih cukup ramai. Mobil …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com