TENGGARONG – CAMAT Sebulu Edy Fahruddin memberikan apresiasi tinggi kepada Desa Sebulu Ulu dan Desa Sumber Sari yang berhasil mencatatkan prestasi gemilang dengan masuk ke dalam 10 besar desa dengan nilai tertinggi dalam penilaian Indeks Desa Membangun (IDM) di Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim). Pencapaian itu tidak hanya menjadi kebanggaan bagi …
Read More »Desa Sumber Sari Masuk 10 Besar Penilaian IDM, Fahruddin Sampaikan Tantangan dan Siap Fasilitasi Desa Lainnya
TENGGARONG – MESKI berhasil masuk 10 besar penilaian Indeks Desa Membangun (IDM) tertinggi se-Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim), Camat Sebulu Edy Fahruddin menyoroti sejumlah tantangan yang masih dihadapi, terutama terkait akses jalan di beberapa kawasan, khususnya di Desa Sumber Sari. “Perkembangan infrastruktur sudah jauh lebih baik, namun masih ada tantangan di …
Read More »Pj Bupati PPU Ajak Masyarakat Ciptakan Suasana Kondusif Jelang Pilkada
PENAJAM – JELANG Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Tahun 2024, Penjabat (Pj) Bupati Penajam Paser Utara (PPU) Zainal Arifin mengajak seluruh lapisan masyarakat PPU untuk menciptakan suasana yang kondusif, membangun suasana yang islamiah dan sejuk di lingkungan masyarakat. Ajakan itu disampaikan Pj Bupati PPU Zainal Arifin saat menghadiri peringatan Maulid Nabi …
Read More »Dendi-Alif Gugat KPU Kukar di PT TUN Banjarmasin, Kuasa Hukumnya Yusril Ihza Mahendra
KUTAI KARTANEGARA – Perjuangan Dendi Suryadi dan Alif Turiadi (Dendi-Alif) untuk mencari keadilan dalam suksesi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak di Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) dilanjutkan ke Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara (PT TUN) Banjarmasin. Setelah sebelumnya permohonan sengketa diajukan ke Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kukar dan …
Read More »Pj Bupati Zainal Arifin Ikuti Nusantara TNI Fun Run 2024 Bersama Presiden Jokowi
PENAJAM PASER UTARA – Penjabat (Pj) Bupati Penajam Paser Utara (PPU) Zainal Arifin ikuti kegiatan bertajuk Nusantara TNI Fun Run 2024 bersama Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang dipusatkan di depan Istana Negara Ibukota Negara (IKN) Nusantara di kecamatan Sepaku, Minggu (6/10/2024). Sekitar pukul 05.55 Wita, Presiden RI, Joko Widodo didampingi …
Read More »Polda Kaltim Gelar Apel Kesiapan Pengamanan untuk Kunjungan VVIP di IKN
BALIKPAPAN — Dalam rangka pengamanan kedatangan Presiden RI dan rombongan VVIP lainnya, Polda Kalimantan Timur beserta jajaran Polresta Balikpapan menggelar Apel Kesiapan Pengamanan di halaman Mapolresta Balikpapan, Sabtu (05/10/24). Apel ini diikuti oleh satuan gabungan Polda Kaltim dan Polresta Balikpapan yang terlibat dalam pengamanan kunjungan di Ibu Kota Nusantara (IKN). …
Read More »Kepedulian Lingkungan: Ditpolairud Polda Kaltim Gelar Aksi Bersih Pantai Bersama Siswa MI
BALIKPAPAN — Dalam rangka mewujudlkan kepedulian lingkungan, Personel Ditpolairud Polda Kaltim menggelar kegiatan bersih-bersih pantai di Pantai Segara, Pasar Baru, Balikpapan Kota, bersama siswa-siswi Madrasah Ibtidaiyah (MI) Asy-Syahadah Balikpapan Kota. Sabtu, (05/10/24). Kegiatan tersebut dipimpin langsung Bripka Taufik Ismail dengan memberikan edukasi kepada para siswa terkait pentingnya menjaga kelestarian lingkungan, …
Read More »Upacara HUT TNI Ke-79, Pangdam Tegaskan Kodam Mulawarman Siap Sukseskan Pilkada 2024
SAMARINDA – KOMANDO Daerah Militer (Kodam) VI/Mulawarman menggelar Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Tentara Nasional Indonesia (TNI) ke-79 tahun 2024 di Gelanggang Olahraga (Gelora) Kadrie Oening, Sempaja, Samarinda, Sabtu (5/10/2024). Kegiatan yang melibatkan total 2.163 personil, terdiri dari 1.183 pasukan upacara dan 980 personil pendukung itu mengangkat tema “TNI …
Read More »Peringati Maulid Nabi, Pj Bupati PPU Ingatkan Pentingnya Teladani Akhlak Nabi
PENAJAM – MELALUI peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW, umat Islam diingatkan kembali tentang pentingnya meneladani akhlak dan perjuangan Nabi Muhammad SAW dalam membangun kehidupan yang damai, adil, dan penuh kasih sayang. Demikian dikatakan Penjabat (Pj) Bupati Penajam Paser Utara (PPU) Zainal Arifin saat memberikan sambutan dalam acara peringatan Maulid Nabi …
Read More »Abdul Qayyim Ungkap, Materi Debat Disiapkan Tim Perumus
SAMARINDA – KOMISI Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) tengah proses persiapan debat kandidat yang akan dilaksanakan tiga kali. Rencananya debat tersebut dilaksanakan di pertengahan Oktober, awal November dan pertengahan November. Saat ini, materi debat tengah disiapkan oleh tim perumus. Demikian diungkapkan Komisioner Divisi Sosialisasi Pendidikan Pemilih, Partisipasi Masyarakat …
Read More »